Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsene Wenger Ingin Bursa Transfer Januari Dihapuskan, Mengapa?

By Pradipta Indra Kumara - Rabu, 6 September 2017 | 19:46 WIB
Reaksi pelatih Arsenal, Arsene Wenger, dalam partai Liga Inggris di kandang Liverpool, Anfield, 27 Agustus 2017.
ANTHONY DEVLIN/ AFP
Reaksi pelatih Arsenal, Arsene Wenger, dalam partai Liga Inggris di kandang Liverpool, Anfield, 27 Agustus 2017.

Arsenal saat ini sedang dirundung beberapa masalah.

Penampilan di 3 laga awal Liga Inggris yang kurang meyakinkan dan isu kepergian pemain kunci menjadi beberapa masalah yang dihadapi Arsenal.

Dilansir BolaSport.com dari beIN Sports, Arsene Wenger menginginkan bursa transder Januari dihapuskan.

"Para pemain yang tidak bermain atau mulai didekati sejak bulan Oktober akan memikirkan kemana ia pergi di bulan Januari", ujar Wenger.

"Kami semua mengeluhkan bahwa sepak bola saat ini cenderung mengarah ke bisnis," ujar Arsene Wenger menambahkan.

Komentar tersebut menunjukkan Wenger keberatan dengan transfer di bulan Januari.


Manajer Arsenal, Arsene Wenger, mendampingi anak-anak asuhnya dalam laga Liga Inggris kontra Leicester City di Stadion Emirates, London, pada 11 Agustus 2017.(IAN KINGTON/AFP)

Wenger menganggap kepentingan bisnis membuat pemain tidak berkonsentrasi bermain karena menjadi target bulan Januari.

Arsenal diramaikan dengan isu kepindahan Alexis Sanchez dan Mesut Oezil.

Alexis Sanchezz menjadi yang paling ramai diperbincangkan.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : beINSports.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X