Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Wajah Baru akan Warnai Timnas Inggris, Salah Satunya dari Tim Papan Bawah

By Pradipta Indra Kumara - Jumat, 16 Maret 2018 | 08:26 WIB
4 pemain baru di timnas Inggris
BBC.COM
4 pemain baru di timnas Inggris

Timnas Inggris telah resmi mengumumkan nama-nama pemain yang akan bermain dalam dua laga uji coba.

Pada akhir Maret 2018, timnas Inggris bakal bertandang ke markas Belanda (23/3/2018) dan menjamu Italia (27/3/2018).

Laga ujicoba tersebut adalah bagian persiapan Inggris menuju Piala Dunia 2018.

Dilansir BolaSport.com dari BBC ada empat wajah baru yang akan mengisi timnas Inggris.

(Baca Juga: 8 Klub dari Negara Berbeda Menjadi Wakil di Perempat Final Liga Europa)

Keempat pemain tersebut adalah James Tarkowski, Nick Pope, Alfie Mawson, dan Lewis Cook.


Kiper Burnley, Nick Pope, meninju bola pada laga Liga Inggris kontra Arsenal di Turf Moor, Burnley, pada Minggu (26/11/2017).(PAUL ELLIS/AFP)

James Tarkowski dan Nick Pope adalah rekan satu tim di Burnley.

Alfie Mawson adalah bek dari tim papan bawah, Swansea City.

Sedangkan Lewis Cook adalah gelandang Bournemouth.


Penyerang Liverpool FC, Roberto Firmino (kanan), berduel dengan bek Swansea City, Alfie Mawson, dalam laga Liga Inggris di Stadion Liberty, Swansea, pada 22 Januari 2018.(GEOFF CADDICK/AFP)

(Baca Juga: Harga Pasar 5 Pesepak Bola ini Makin Mahal, Ada 3 Pemain Manchester City)

Lewis Cook sebenarnya pernah menjadi bagian dari timnas Inggris.

Cook hanya duduk di bangku cadangan saat Tim Tiga Singa menjamu Brasil pada 14 November 2017.

Timnas Inggris sementara ini tidak akan diperkuat bomber mereka, Harry Kane yang sedang cedera.

Danny Welbeck dipersiapkan menjadi pengganti Harry Kane.


 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X