Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Hendak Datangkan Bek Kontroversial Timnas Kroasia

By Tomy Kartika Putra - Senin, 9 Juli 2018 | 13:40 WIB
Pemain Kroasia, Domagoj Vida, melakukan selebrasi seusai menjebol gawang Rusia pada perempat final Piala Dunia 2018 di Fisht Arena, Sabtu (7/7/2018)
ADRIAN DENNIS / AFP
Pemain Kroasia, Domagoj Vida, melakukan selebrasi seusai menjebol gawang Rusia pada perempat final Piala Dunia 2018 di Fisht Arena, Sabtu (7/7/2018)

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, dikabarkan tertarik untuk menduetkan Dejan Lovren dengan rekannya di Kroasia, Domagoj Vida.

Kroasia tembus semifinal Piala Dunia 2018 setelah meraih kemenangan dramatis atas tim tuan rumah Rusia.

Kemenangan Kroasia ditentukan lewat babak tendangan penalti di mana pada akhirnya pasukan Zlatko Dalic menang dengan skor 4-3.

Setelah laga tersebut, bek Kroasia, Domagoj Vida, muncul di salah satu video yang diunggah di Youtube.

Video singkat tersebut kental akan kontroversi di mana Vida dengan lantang berkata, "Kejayaan bagi Ukraina. Kemenangan ini untuk Dynamo (Kyiv) dan Ukraina."

(Baca juga: Ketika #NeymarChallenge Jadi Tren Baru di Meksiko)

Perkataan Vida ini berbau politis karena hubungan antara tuan rumah Piala Dunia 2018, Rusia, dan Ukraina yang tidak harmonis.

Pemain 29 tahun ini sebelumnya bermain untuk tim Ukraina, Dynamo Kyiv, selama lima musim sebelum bergabung ke Besiktas pada awal tahun 2018.


Pelatih Liverpool FC, Juergen Klopp, bertepuk tangan untuk suporter seusai laga leg kedua semifinal Liga Champions kontra AS Roma di Stadion Olimpico, Roma, Italia pada 2 Mei 2018. ( PAUL ELLIS/AFP )


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Top Skor Liga Voli Korea - Red Sparks Belum Main, Megawati Terus Menurun Hingga Nyaris Keluar 10 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X