Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Komitmen Cesc Fabregas yang Tersisih dari Skuat Utama Chelsea

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Sabtu, 15 Desember 2018 | 19:41 WIB
Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas (tengah), beraksi dalam laga keenam Grup L Liga Europa melawan Vidi di Stadion Ferencvaros, Budapest pada 13 Desember 2018.
TWITTER.COM/CHELSEAFC
Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas (tengah), beraksi dalam laga keenam Grup L Liga Europa melawan Vidi di Stadion Ferencvaros, Budapest pada 13 Desember 2018.

Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas bersikeras memberikan yang terbaik untuk The Blues meski masa depannya semakin abu-abu.

Cesc Fabregas makin tersingkir dari lini tengah Chelsea semenjak kedatangan pelatih Maurizio Sarri musim ini.

Sebab, Cesc Fabregas baru empat kali diturunkan Chelsea hingga Liga Inggris memasuki pekan ke-17.

Hal ini mungkin tak akan terjadi jika Sarri tak membawa Jorginho dari Napoli musim panas lalu, untuk memainkan peran vital di lini tengah Chelsea.

Baca Juga:

Sehingga, mau tak mau jebolan akademi Barcelona itu hanya menjadi pelapis Jorginho.

"Saya tahu apa peran saya saat ini di Chelsea, sayangnya itu bukanlah yang saya inginkan," tutur Fabregas, dilansir BolaSport.com dari laman Sport.

Menghadapi situasi yang makin tak menemui titik cerah, gelandang asal Spanyol ini akhirnya dirumorkan pergi dari kubu Stamford Bridge pada bursa transfer Januari 2019 nanti.

(Baca juga: Pasca-terkait dengan Eks Pilar AC Milan, Klub Malaysia Ini Dibantu Agen Cristiano Ronaldo untuk 'Dekat' ke Juventus)

AC Milan pun menjadi klub yang disebut-sebut mau menampungnya jika sudah tak betah terlalu sering menghangatkan bangku cadangan The Blues.

Namun demikian, Fabregas bersikukuh menghormati kontraknya di Chelsea yang bakal kedaluwarsa akhir musim ini.

(Baca juga: Menakar Masa Depan Tim U-19 Sriwijaya FC Pasca-degradasi Seniornya Degradasi dari Liga 1)

"Saya masih berkomitmen secara profesional, dengan selalu memberikan yang terbaik bagaimana pun kondisinya," ucap eks-kapten Arsenal tersebut.

"Entah itu diturunkan bersama pemain-pemain muda atau bermain untuk skuat utama, bahkan kendati saya tak bermain secara penuh."

(Baca juga: Eks Penyerang Timnas U-23 Thailand Pulang Kampung Setelah Setahun Berkarier di Liga Swiss)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kira-kira klub mana yang tertarik menggunakan jasa penyerang berusaia 37 tahun ini? #betogoncalves #sriwijayafc #liga1

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Sport.es
REKOMENDASI HARI INI

Bojan Hodak Ungkap Persib Bandung Sedang Dilanda Badai Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X