Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Alasan Kenapa Jose Mourinho Pergi dari Manchester United

By Sri Mulyati - Selasa, 18 Desember 2018 | 22:38 WIB
 Jose Mourinho mendampingi Manchester united saat bertandang ke markas Bournemouth, Vitality Stadium, pada pekan ke-11 Liga Inggris 2018-2019, Sbatu (3/11/2018)
TWITTER.COM/SPORF
Jose Mourinho mendampingi Manchester united saat bertandang ke markas Bournemouth, Vitality Stadium, pada pekan ke-11 Liga Inggris 2018-2019, Sbatu (3/11/2018)

Kepergian Jose Mourinho dari Manchester United pada Selasa (18/12/2018) ternyata didasari oleh empat alasan yang kuat.

Alasan kepergian Jose Mourinho yang pertama adalah posisi Manchester United di klasemen sementara Liga Inggris musim ini.

Hingga 17 pekan kompetisi bergulir, Manchester United menempati urutan ke-6 klasemen dengan raihan 26 poin.

Mereka terpaut 19 poin dari pemuncak klasemen, Liverpool. Gap tersebut bahkan lebih jauh ketimbang antara Man United dengan klub di dasar klasemen, Fulham (+17 poin).

Hasil buruk di Liga Inggris juga bukan satu-satunya alasan kepergian Mourinho.

Ia juga harus pergi karena gaya permainan yang dianggap tak lagi sesuai dengan kebutuhan Manchester United.

Baca Juga:

Para petinggi klub menilai strategi Mourinho sudah usang dan menjadi penyebab atas hasil minor yang Manchester United raih akhir-akhir ini.

Hal ini diperparah oleh hubungan buruk Mourinho dengan para pemain.

Sebelum dipecat, Mourinho dikabarkan sudah kehilangan 90 persen kontrol di ruang ganti.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : uk, TheTimes.co
REKOMENDASI HARI INI

Pengin Dilayani Lamine Yamal, Monster Ciptaan Ruben Amorim Tolak Pinangan Man United dan Pilih ke Barcelona

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X