Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sempat Resah Karena Mohamed Salah, Liverpool Kini Bisa Bernafas Lega

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 3 September 2017 | 19:13 WIB
Winger Liverpool FC, Mohamed Salah (depan), merayakan gol bersama Sadio Mane dalam laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Anfield, Liverpool, pada 27 Agustus 2017.
ANTHONY DEVLIN/AFP
Winger Liverpool FC, Mohamed Salah (depan), merayakan gol bersama Sadio Mane dalam laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Anfield, Liverpool, pada 27 Agustus 2017.

Liverpool FC bisa kembali tenang pasca kondisi Mohamed Salah resmi dikatakan baik-baik saja oleh dokter timnas Mesir.

Sebelumnya, Mohamed Salah sempat dikabarkan mengalami cedera pasca pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Afrika kontra Uganda.

Sebuah laporan dari Mesir mengklaim bahwa Salah menderita cedera lutut pada pertandingan Kamis (31/8/2017) malam WIB.

Namun kemudian laporan terbaru dari Mesir mengabarkan sang penyerang Liverpool FC itu berlatih dengan normal selama akhir pekan menjelang laga kandang melawan Uganda.

Baca juga: Eks Striker Persija Tampil Memukau, Timnas Hong Kong Pesta Gol

Laga itu akan terlaksana pada Rabu (6/9/2017) dini hari WIB.

Dilansir BolaSport.com dari Liverpool Echo, dokter timnas Mesir, Mohamed El-Ela, mengungkapkan bahwa Salah sama sekali tidak mengalami cedera.

"Salah komplain setelah laga kontra Uganda selesai, namun itu hanya sebuah keluhan biasa, tidak kurang atau lebih. Dia tidak cedera," ujar El-Ela.

Keluhan Salah tersebut bukanlah tentang cedera namun mengenai arena pertandingan di Uganda. 

Baca juga: Dipantau Selama SEA Games 2017, Tujuh Pemain Indonesia Berpeluang ke Liga Malaysia


Editor : Estu Santoso
Sumber : liverpoolecho.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Siapa Sosok Pengganti yang Tepat untu Isi Lini Tengah Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X