Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kevin De Bruyne Ingin Kalahkan Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 8 April 2018 | 19:10 WIB
Gelandang Manchester City, Kevin De Bruyne, menciptakan assist nomor 15 di Liga Inggris 2017-2018 untuk gol kedua timnya yang dicetak Gabriel Jesus dalam kemenangan 3-1 atas Everton, Sabtu (31/3/2018) di Goodison Park.
PAUL ELLIS/AFP
Gelandang Manchester City, Kevin De Bruyne, menciptakan assist nomor 15 di Liga Inggris 2017-2018 untuk gol kedua timnya yang dicetak Gabriel Jesus dalam kemenangan 3-1 atas Everton, Sabtu (31/3/2018) di Goodison Park.

Pemain Manchester City, Kevin De Bruyne, punya tekad bisa lebih hebat dari dua ikon sepak bola kontemporer, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.

Mantan pelatih Kevin De Bruyne di KRC Genk, Domenico Olivieri, mengungkapkan karakter pemain asal Belgia tersebut.

"Semua orang bicara soal Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. De Bruyne ingin mendekati level mereka," kata Olivieri seperti dikutip BolaSport.com dari Daily Mail.

(Baca Juga: Eks Persija Cetak Gol, Evan Dimas Cs Menang dan Jejakkan Satu Kaki di Semifinal Piala FA Malaysia)

Domenico Olivieri optimistis De Bruyne bisa memenuhi target tersebut.

"Ronaldo dan Messi akan memudar dalam beberapa tahun, sementara Kevin akan terus membaik. Menurut saya itu ambisinya, meski De Bruyne tak bicara banyak soal itu. Dia tidak banyak omong, tetapi bekerja keras dan ambisius," ucapnya.

Kevin De Bruyne memperkuat Genk dari 2008 hingga 2012. Olivieri pun familiar dengan tabiat pemain berusia 26 tahun tersebut.

"De Bruyne tidak pernah puas. Dia benci kekalahan dan terkadang hal itu sulit untuk pemain lain. Dia akan protes saat pemain lain tidak berada di level yang sama dengannya," tutur Olivieri.

(Baca Juga: Kapten Manchester City: Kami Akan Bobol 5 Kali Gawang Liverpool Jika Perlu...)

Domenico Olivieri pun yakin kini Kevin De Bruyne bahagia dengan statusnya di Manchester City dan keberadaan rekan-rekan setimnya.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Kutukan Rodri Berlanjut, Man City Berubah Jadi Sekumpulan Pemain Mahal Tanpa Arah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X