Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Neymar dan Coutinho Ternyata Pernah Masuk Radar Transfer Chelsea

By Kautsar Restu Yuda - Minggu, 10 September 2017 | 17:33 WIB
Philippe Coutinho dan Neymar dalam sesi latihan timnas Brasil
DOUGLAS MAGNO / AFP
Philippe Coutinho dan Neymar dalam sesi latihan timnas Brasil

Chelsea dikabarkan pernah memiliki ketertarikan untuk merekrut duo bintang Brasil, Neymar dan Philippe Coutinho.

The Scottish Sun mewartakan bahwa ketertarikan The Blues kala itu berasal dari pelatih tim junior saat itu, Brendan Rodgers, yang kini melatih klub Skotlandia, Celtic FC.

Pelatih asal Irlandia Utara tersebut menjabat sebagai pelatih junior Chelsea selama periode 2004-2008.

(Baca Juga: Lionel Messi, Luis Suarez dan Javier Mascherano Terancam Absen di Liga Spanyol karena Bela Timnas)

Pada periode tersebut, Rodgers mengetahui dua nama pemain berbakat tersebut dari kepala pemandu bakat Chelsea, Lee Congerton.

Jika dilihat dari masa jabatan Rodgers, bisa diketahui bahwa Coutinho belum bergabung dengan Inter Milan dan Neymar belum bergabung Barcelona.

Adapun Coutinho hijrah dari Vasco da Gama ke Inter Milan pada musim 2008-2009 dengan banderol 3,8 juta euro (60,4 miliar rupiah).

(Baca Juga: Lepas dari Hari Terakhir Bursa Transfer, Tottenham Masih Kejar Gelandang Barcelona)

Neymar hengakang dari Santos ke Barcelona pada musim 2013-2014 dengan mega transfer senilai 88,2 juta uero (1, 4 triliun rupiah).

"Ketika berada di Chelsea, kami mengetahui Neymar dan Coutinho," kata Rodgers kepada The Scottish Sun yang dikutip BolaSport.com.

"Lee kembali dari perjalanan ke Brasil dan menyebutkan nama mereka," ujarnya.

(Baca Juga: Manchester City Vs Liverpool - Kekalahan Perdana dan Hari Terburuk Juergen Klopp Bersama The Reds)

Namun, pada pemberitaan tersebut tidak dijelaskan alasan klub asal kota London itu tidak merekrut dua pemain yang menjadi bahan perbincangan sepanjang bursa transfer musim panas ini.

Neymar menjadi pemain termahal dunia setelah pindah dari Barcelona ke Paris Saint-Germain dengan biaya transfer senilai 222 juta euro (3,5 triliun rupiah).

Sedang Coutinho batal hijrah ke Barca dan masih menjadi pemain Liverpool.

(Baca Juga: Tak Masuk Rencana Tim, Barcelona Akan Lepas Gelandang Seharga 543 Miliar Rupiah)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : thescottishsun.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Ditargetkan Lolos ke Babak Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136