Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Krisis Pemain Belakang, Juventus Harus Bermain Tanpa Dua Bek Senior Saat Hadapi Chievo

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 7 September 2017 | 03:19 WIB
Reaksi pelatih Juventus, Massimiliano Allegri (kiri), setelah penyerang Gonzalo Higuain mencetak gol ke gawang AS Monaco dalam partai semifinal Liga Champions di Stadion Louis II, Monako, 3 Mei 2017.
FRANCK FIFE / AFP
Reaksi pelatih Juventus, Massimiliano Allegri (kiri), setelah penyerang Gonzalo Higuain mencetak gol ke gawang AS Monaco dalam partai semifinal Liga Champions di Stadion Louis II, Monako, 3 Mei 2017.

Juventus harus bermain tanpa bek senior, Andrea Barzagli, saat menjamu Chievo dalam lanjutan Liga Italia, Sabtu (9/9/2017).

Sebelum Andrea Barzagli, Juventus sudah kehilangan Giorgio Chiellini yang menderita cedera.

Chiellini mendapatkan cedera paha sesaat sebelum laga Italia kontra Spanyol dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2018.

Menyusul setelah Chiellini, kompatriotnya di lini belakang Andrea Barzagli pun tak bisa dimainkan oleh pelatih Juventus Massimiliano Allegri.


Aksi gelandang FC Porto, Diogo Jota (kanan), berduel dengan bek Juventus, Andrea Barzagli, dalam pertandingan Liga Champions 2016-2017 di Stadion Juventus, Turin, Italia, pada 14 Maret 2017.(MIGUEL MEDINA / AFP)

Barzagli dalam kondisi kelelahan hebat pasca mengikuti laga internasional bersama Italia.

Pemain berusia 36 tahun itu meminta libur dua hari guna memulihkan kondisi.

Barzagli saat ini sedang beristirahat guna menatap laga Liga Champions menghadapi Barcelona, Selasa (12/9/2017).

Juventus kemungkinan memainkan duet baru, Daniele Rugani dan Mehdi Benatia di lini belakang saat menghadapi Chievo.

(Baca Juga: 3 Hal yang Sangat Didambakan Juventus dari Sosok Emre Can, Gelandang Serba Bisa Milik Liverpool)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : calciomercato.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X