Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Baru Berlangsung Tiga Pekan Lagi, Mauro Icardi Sudah Ungkap Persiapan Hadapi AC Milan

By Putra Rusdi Kurniawan - Rabu, 20 September 2017 | 06:50 WIB
Striker Inter Milan, Mauro Icardi, merayakan gol ke gawang AS Roma dalam partai Liga Italia di Stadion Olimpico, Roma, 26 Agustus 2017.
ALBERTO PIZZOLI / AFP
Striker Inter Milan, Mauro Icardi, merayakan gol ke gawang AS Roma dalam partai Liga Italia di Stadion Olimpico, Roma, 26 Agustus 2017.

Penyerang Inter Milan, Mauro Icardi mengingatkan rekan setimnya di Inter Milan tidak boleh sombong.

Inter Milan menjalani awal musim yang baik musim ini.

Mereka berhasil meraih hasil sempurna di empat pertandingan pertama mereka musim dan baru saja meraih hasil seri 1-1 melawan Bologna di Renato Dell'Arra, Rabu (20/9/2017).

Icardi mengingatkan para rekan satu timnya untuk tidak sombong dan jemawa atas hasil yang berhasil diraih Inter Milan saat ini sebelum menghadapi Bologna di pekan ke-5.

Selain mewanti-wanti untuk tidak jemawa dan sombong atas hasil yang berhasil diraih Inter Milan.

Icardi juga berharap timnya akan mempersiapkan diri dengan baik untuk bermain di pertandingan derbi Della Madonnina yang akan mempertemukan Inter Milan dan AC Milan.

(Baca Juga : Pelatih Inter Milan Sebut Mauro Icardi sebagai Ular, Apa Alasannya? )

"Kita harus melihat jadwal pertandingan, dan kembali setelah jeda internasional dengan kondisi yang baik agar bisa memainkan derbi melawan milan dengan kondisi terbaik."

"Masih ada tiga pertandingan lagi sebelum menghadapi Milan, maka kita bisa mempersiapkan diri untuk pertandingan yang berat ini," ujar Icardi dilansir BolaSport.com dari Mediaset Premium.

Icardi sendiri musim ini tampil cukup baik di Liga Italia bersama Inter Milan.

Suntingan satu gol ke gawang Bologna membuat namanya memuncaki daftar top scorer bersama kompatriotnya di Juventus, Paulo Dybala.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Mediasetpremium.it
REKOMENDASI HARI INI

Update Cedera Mees Hilgers, FC Twente akan Tentukan Nasib Bek Timnas Indonesia Kamis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X