Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Dikritik Banyak Pihak, Pelatih Timnas Italia Tetap Dukung Penggunaan VAR

By Putra Rusdi Kurniawan - Senin, 2 Oktober 2017 | 23:49 WIB
Ekspresi pelatih tim nasional Italia, Gian Piero Ventura, saat memperhatikan pemainan timnya menghadapi Liechtenstein dalam laga Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Stadion Dacia Arena, Udine, Italia, pada 11 Juni 2017.
MARCO BERTORELLO / AFP
Ekspresi pelatih tim nasional Italia, Gian Piero Ventura, saat memperhatikan pemainan timnya menghadapi Liechtenstein dalam laga Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Stadion Dacia Arena, Udine, Italia, pada 11 Juni 2017.

Pelatih timnas Italia, Giampiero Ventura, menganggap penggunaan Video Assistant Referre (VAR) akan banyak membantu sepak bola Italia.

Musim ini Liga Italia mulai menggunakan VAR untuk membantu wasit mengambil keputusan.

Ventura mendukung penuh penggunaan VAR di Liga Italia.

"Saya mendukungnya, sampai kemarin. Hal itu memecahkan banyak masalah dan menghilangkan banyak kontroversi," ujar Ventura dilansir dari Sky Sports.

Namun, Ventura juga mengatakan, ini butuh waktu untuk membuat para pelaku sepak bola di Italia terbiasa dengan penggunaan teknologi baru ini.

Penggunaan VAR sendiri saat ini justru mengundang banyak kritik.

(Baca Juga : Ditolak Juventus, Gelandang Barcelona ini Berpotensi ke Manchester United )

Terakhir adalah pelatih Juventus, Masimilliano Alegri yang menganggap penggunaan VAR seharusnya untuk situasi yang objective seperti offside dan tendangan bebas, bukan untuk mengambil kebijakan yang subjektif seperti tendangan penalti.

Bahkan mantan pemain Juventus, Massimo Mauro, berpendapat bahwa VAR sebaiknya dihapus dari Liga Italia.

"VAR adalah sebuah lelucon dan apa yang Anda lihat di TV adalah fiksi dibandingkan dengan apa yang terjadi di lapangan. Jika Anda berduel untuk menarik atau menarik baju pemain, wasit bisa langsung mengambil keputusan."

"Akan lebih baik untuk menghapus VAR, karena sudah diletakkan di tangan otoritas yang tidak mengerti sepak bola. Satu-satunya hal yang masuk akal adalah teknologi garis gawang," ujar Mauro dilansir BolaSport.com dari SkySport


Editor : Hery Prasetyo
Sumber : Skysports.it
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Beri Kabar Terbaru Setelah Cedera Saat Debut Bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X