Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terungkap, Strategi Juventus Menikung AC Milan dan Manchester United untuk Dapatkan Bocah Ajaib Uruguay

By Taufan Bara Mukti - Jumat, 22 September 2017 | 02:30 WIB
Rodrigo Bentancur, saat bertanding melawan Belgrano pada 26 Juli 2015.
ALEJANDRO PAGNI / AFP
Rodrigo Bentancur, saat bertanding melawan Belgrano pada 26 Juli 2015.

Juventus resmi mendatangkan pemain muda asal Uruguay, Rodrigo Bentancur, pada bursa transfer musim panas lalu.

Rodrigo Bentancur memulai debutnya sebagai starter pada pertandingan menghadapi Fiorentina, Kamis (21/9/2017) dini hari WIB.

Pemain berusia 20 tahun itu bahkan langsung dipercaya oleh pelatih Massimiliano Allegri untuk turun dari menit pertama saat menghadapi Barcelona di Liga Champions.

Bentancur digadang-gadang akan menjadi pemain besar di masa depan mengingat prospeknya yang masih sangat panjang.


Selebrasi pemain Uruguay Rodrigo Bentancur setelah mencetak gol ke gawang Bolivia dalam laga South America Championship U-20 di Olimpico Stadium, 27 Januari 2017. (JUAN CEVALLOS/AFP PHOTO)

Juventus mendatangkan Bentancur dari Boca Juniors dengan mahar 10 juta euro.

Pemain asal Uruguay itu dua musim berseragam Boca sejak 2015.

Namun di balik kepindahan Bentancur ke Allianz Arena terdapat aksi sikut-menyikut antara Juventus dengan beberapa tim besar Eropa.

Manchester United dan Real Madrid dikabarkan terus memantau perkembangan bocah ajaib itu dari kejauhan.

(Baca Juga: Instruksi Khusus Massimiliano Allegri kepada Juan Cuadrado Saat Hadapi Fiorentina)


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : calciomercato.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X