Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Tak Bermain Bola, Wakil Kapten AS Roma Akan Menjadi Pelayan Bar

By Scholastica Novena M.P.K - Selasa, 5 September 2017 | 19:55 WIB
Penyerang Spanyol, Alvaro Morata (kanan), berduel dengan gelandang sayap Italia, Alessandro Florenzi, dalam laga persahabatan di Stadion Friuli, Udine, Kamis (24/3/2016) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB.
GIUSEPPE CACACE/AFP
Penyerang Spanyol, Alvaro Morata (kanan), berduel dengan gelandang sayap Italia, Alessandro Florenzi, dalam laga persahabatan di Stadion Friuli, Udine, Kamis (24/3/2016) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB.

Pemain gelandang AS Roma, Alessandro Florenzi, mengungkapkan bahwa jika dulu ia gagal menjadi pesepak bola, maka ia akan menjadi pelayan di restoran.

Florenzi berhasil pulih dari cedera lutut yang serius untuk yang kedua kalinya pada pertandingan persahabatan dengan Chapecoense.

Dilansir BolaSport.com dari Footbal Italia, pesepak bola asal Italia itu mengungkapkan bahwa dirinya hanya memiliki pandangan untuk berkecimpung di dunia restoran jika tak menjadi pesepak bola.

Florenzi mengatakan bahwa jika dirinya mengenang saat pertama kali mengenal sepak bola, ia akan teringat pada masa bermainnya di pusat olahraga Acilia, Pozzolana, tempat di mana kedua orangtuanya juga membuka sebuah bar.

"Saya tidak tahu hal lain yang akan saya lakukan, mungkin saya akan menjadi pelayan bar seperti teman-teman saya," ujar Florenzi.

Bagi Florenzi, sepak bola bola adalah bagian utama yang tak pernah lepas dari hidupnya.

Florenzi bahkan mengutip tulisan seorang penulis Uruguay, Eduardo Geleano, yang berbunyi: 'untuk menjelaskan pada anak kecil arti kebahagiaan, saya akan memberikannya bola untuk bermain, itu adalah penjelasan sempurna tentang konsep kesenangan'.

"Itulah yang sepak bola berikan pada saya, saya senang dengan bola di antara kaki saya," pungkas Florenzi menegaskan.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Peluang Juara Besar, Pembalap Astra Honda Siap Beraksi di Final ARRC Buriram 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X