Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cetak Gol Perdana untuk Timnas Inggris, Harry Maguire Diusili Kyle Walker

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 8 Juli 2018 | 12:07 WIB
Harry Maguire (kanan) merayakan gol Inggris ke gawang Swedia dalam partai perempat final Piala Dunia 2018 di Samara Arena, 7 Juli 2018.
FABRICE COFFRINI / AFP
Harry Maguire (kanan) merayakan gol Inggris ke gawang Swedia dalam partai perempat final Piala Dunia 2018 di Samara Arena, 7 Juli 2018.

Bek timnas Inggris, Harry Maguire, mencetak satu gol kala timnya menumbangkan Swedia di Babak 8 Besar Piala Dunia 2018, Sabtu (7/7/2018).

Timnas Inggris memastikan satu tempat di semifinal Piala Dunia 2018 setelah mengandaskan Swedia.

Kemenangan Inggris diwarnai dengan gol perdana sang pemain belakang, Harry Maguire, pada menit ke-30.

Diawali sepak pojok Ashley Young dari sisi kiri, tandukan Maguire tak mampu diselamatkan oleh kiper Swedia Robin Olsen.

Inggris pun menggenapi kemenangan mereka menjadi 2-0 lewat sundulan Dele Alli menit ke-59.

Pasca pertandingan, Maguire menemui sang kekasih, Fern Hawkins, yang datang ke stadion.

Sepanjang pertandingan Fern terlihat duduk di samping istri Jamie Vardy, Rebekah Vardy.

(Baca Juga: Romelu Lukaku Seharusnya Tak Diizinkan Bermain untuk Belgia!)

Maguire dan Vardy sama-sama bermain di Leicester City musim lalu.

Momen pertemuan Maguire dan Fern selepas pertandingan ternyata tak luput dari aksi usil Kyle Walker.

Partner Maguire di lini belakang Inggris itu mengunggah foto untuk mencemooh sang pemain yang mencetak gol perdana untuk timnas Inggris.

"Ya, sundulan yang bagus tak akan membuat Anda sakit. Maksut saya, momen yang tepat bisa membuat sundulan itu menjadi hebat, Anda akan bisa merasakan itu. Tahu yang saya maksut, sayang?" tulis Walker di caption foto Maguire berserta sang kekasih itu.

(Baca Juga: Final Piala Dunia Bernuansa Inter Milan Terhenti Tahun Ini?)

Maguire yang mengetahui aksi jahil Walker itu pun membalas dengan dua emoji tertawa.

Selanjutnya, langkah Inggris akan diuji oleh Kroasia di babak semifinal.

Akankah Piala Dunia 2018 akan kembali ke tanah kelahiran?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : twitter.com
REKOMENDASI HARI INI

Meski Berat, PSS Sleman Ikhlas Lepas Hokky Caraka ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136