Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kekalahan di Liga Champions Jadi Bensin bagi Kapten Liverpool untuk Tancap Gas di Piala Dunia 2018

By Tomy Kartika Putra - Sabtu, 9 Juni 2018 | 14:12 WIB
Gelandang Liverpool, Jordan Henderson (kiri), berebut bola dengan bek Everton, Mason Holgate, saat kedua tim bentrok dalam laga lanjutan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Anfield, Liverpool, pada 10 Desember 2017.
PAUL ELLIS/AFP
Gelandang Liverpool, Jordan Henderson (kiri), berebut bola dengan bek Everton, Mason Holgate, saat kedua tim bentrok dalam laga lanjutan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Anfield, Liverpool, pada 10 Desember 2017.

Gelandang timnas Inggris dari Liverpool, Jordan Henderson, menilai bahwa kekalahan The Reds di final Liga Champions akan menjadi pemantik semangatnya untuk bisa memerikan yang terbaik untuk Tim Tiga Singa di Piala Dunia 2018.

Jordan Henderson masuk ke dalam 23 pemain yang dibawa pelatih Inggris, Gareth Southgate, ke Piala Dunia 2018.

Kapten Liverpool ini turut membantu timnas Inggris untuk mengalahkan Kosta Rika dengan skor 2-0 di pertandingan persahabatan pada Jumat (8/6/2018) WIB.

Penampilan tersebut adalah penampilan perama Henderson sejak kekalahan menyakitkan Liverpool dari Real Madrid di final Liga Champions di akhir bulan lalu.

(Baca juga: Chelsea Salip Man United Sebagai Kandidat Terkuat Transfer Bek Andalan Sevilla)

Pemain 27 tahun tersebut sadar bahwa kekalahan tersebut justru bisa menjadi pemantik semangat saat membela Inggris di Piala Dunia.

"Saya rasa saya tidak akan lupa. Hal itu selalu terbayang-bayang di dalam kepala saya karena itu sangatlah menyakitkan," ucap Henderson seperti dilansir BolaSport.com dari Express.

"Namun demikian, kekalahan tersebut bisa menjadi sesuatu yang memacu saya," kata sang pemain mengakui.

Jordan Henderson pun mengaku bahwa kesedihan atas kekalahan di Liga Champions tak ia beiarkan berlarut-larut.

(Baca Juga: Transfer Penuh Drama! Liverpool Kemungkinan Malah Tak Jadi Rekrut Nabil Fekir)

"Terasa susah untuk bangkit setelah laga itu, namun saya berkumpul dengan keluarga beberapa saat untuk melupakannya dan kembali fokus untuk Piala Dunia," kata Henderson.

"Anda dapat memetik pelajaran dari kekalahan menyakitkan seperti itu. Kekalahan tersebut sebenarnya bisa memotivasi anda untuk bekerja keras, tetap merasa lapar dan terus berkembang," ucap gelandang berusia 27 tahun ini.

Henderson bersama Inggris di Rusia tergabung dalam grup G dimana mereka akan berhadapan dengan Tunisia, Panama dan Belgia.

(Baca Juga: Kalau Terus Seperti Ini, Lionel Messi Takkan Bisa Jadi Legenda Argentina)

Namun, nama Henderson di Piala Dunia 2018 tak lagi diplot sebagai kapten tim timnas Inggris.

Ban kapten yang kerap melingkar di tangannya sepanjang tahun 2017 hingga awal 2018 kini diemban oleh Harry Kane.

Henderson mungkin akan menjadi kapten kedua atau ketiga jika Harry Kane absen di pertandingan Piala Dunia, di samping Eric Dier.

(Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : express.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Gestur Jemawa Marc Marquez Muncul dengan Ducati, Merasa Punya Segalanya untuk Jadi Juara MotoGP 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136