Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cegah Mata-mata, Timnas Inggris Pasang Tirai Raksasa

By Ade Jayadireja - Senin, 11 Juni 2018 | 17:32 WIB
Timnas Inggris berpose sebelum pertandingan persahabatan melawan Kosta Rika, 7 Juni 2018 di Elland Road, Leeds.
PAUL ELLIS/AFP
Timnas Inggris berpose sebelum pertandingan persahabatan melawan Kosta Rika, 7 Juni 2018 di Elland Road, Leeds.

Dalam rangka menjaga privasi selama Piala Dunia 2018, timnas Inggris membangun "tembok" pertahanan di markas latihan.

Tim Tiga Singa akan berbasis di Repino, sebuah dusun kecil yang letaknya sekitar 30 kilometer barat laut kota Saint Petersburg.

Adapun tempat yang bakal mereka gunakan untuk latihan adalah Spartak Zelenogorsk Stadium.

(Baca juga: Rencana Cadangan Real Madrid, Lepas Cristiano Ronaldo dan Ciptakan Trio Hasan)

Pada Minggu (10/5/2018), seperti dikutip BolaSport.com dari Mirror, beberapa pekerja tampak sedang membangun tirai raksasa yang mengelilingi lapangan tempat Harry Kane dkk berlatih.

Di bagian luar juga terdapat pagar setinggi 3,9 meter.


PAra pekerja sedang membangun tirai penutup di Spartak Zelenogorsk Stadium, tempat timnas Inggris berlatih selama Piala Dunia 2018(DOK MIRROR)

Hal tersebut berdasarkan permintaan dari FA (PSSI-nya Inggris) guna membatasi pantauan para jurnalis.

Bukan cuma itu, pembangunan tirai raksasa dan pagar juga bertujuan agar menghindari mata-mata yang berniat mencontek strategi skuat asuhan Gareth Southgate.

(Baca juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Timnas Spanyol di Fase Grup)

Inggris akan memulai perjuangan dengan menghadapi Tunisia dalam partai pembuka Grup G, 18 Juni mendatang.

Selang enam hari kemudian, mereka dipertemukan dengan Panama.

Terakhir, empat hari setelah melawan Panama, The Three Lions harus meladeni Belgia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Barcelona 2024 - Permutasi Pecco Bagnaia Juara Dunia, Agak Berat dan Bergantung Plot Twist

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X