Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Piala Dunia 2018 - Paul Pogba Bikin Prancis Menjauh 3-1 dari Kroasia di Babak Kedua

By Aditya Fahmi Nurwahid - Minggu, 15 Juli 2018 | 23:24 WIB
Pemain Prancis merayakan gol Antoine Griezmann ke gawang Kroasia di final Piala Dunia 2018 di Stadion Luzhniki, Moskow, Minggu (15/7/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Pemain Prancis merayakan gol Antoine Griezmann ke gawang Kroasia di final Piala Dunia 2018 di Stadion Luzhniki, Moskow, Minggu (15/7/2018).

Pemain Manchester United, Paul Pogba, makin menambah keunggulan Prancis atas Kroasia di final Piala Dunia 2018, Minggu (15/8/2018).

Empat gol telah tercipta dalam 60 menit pertandingan final Piala Dunia 2018 di stadion Luzhniki antara timnas Prancis kontra Kroasia.

Gol keempat di laga ini dicetak oleh Paul Pogba pada menit ke-59.

Berawal dari skema serangan balik, Paul Pogba menjadi pemain prancis ketiga yang bobol gawang Subasic di laga ini.

Pogba menekan dengan tendangan yang diblok oleh bek Kroasia, namun bola kembali berada di kaki sang pemain di kesempatan tendangan kedua.

Gol Pogba makin jauhkan keunggulan Prancis atas Kroasia, setelah sebelumnya babak pertama ditutup dengan skor 2-1 oleh Les Bleus.

Gol pertama Prancis berasal dari bunuh diri Mario Mandzukic (menit ke-18) dan lalu digandakan tendangan penalti Antoine Griezmann (38').

Adapun Kroasia mencetak satu gol dari tendangan Ivan Perisic (28').

Prancis Vs Kroasia 3-1 - laga masih berjalan

Prancis: 1-Hugo Lloris; 2-Benjamin Pavard, 4-Raphael Varane, 5-Samuel Umtiti, 21-Lucas Hernandez; 6-Paul Pogba, 13-N'Golo Kante; 10-Kylian Mbappe, 7-Antoine Griezmann, 14-Blaise Matuidi; 9-Olivier Giroud.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Italia - Tiang Gawang Jadi Kawan, Juventus Kembali Ke Jalur Kemenangan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X