Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sambil Pamer Trofi Piala Dunia, Paul Pogba Sindir Pendukung Inggris

By Tomy Kartika Putra - Senin, 16 Juli 2018 | 09:33 WIB
 Reaksi Paul Pogba saat merayakan gol untuk Prancis ke gawang Peru dalam laga fase grup Piala Dunia 2018 di Ekaterinburg Arena, 21 Juni 2018.
FRANCK FIFE / AFP
Reaksi Paul Pogba saat merayakan gol untuk Prancis ke gawang Peru dalam laga fase grup Piala Dunia 2018 di Ekaterinburg Arena, 21 Juni 2018.

Paul Pogba seolah-seolah menirukan para pendukung timnas Inggris dengan mengatakan slogan 'it's coming home'.

Prancis berhasil menjadi Juara Dunia 2018 setelah berhasil mengalahkan Kroasia, Minggu (15/7/2018).

Sepakan bola mati Antoine Griezmann yang mengarah ke gawang Kroasia, tidak bisa diantisipasi dengan baik oleh Mario Mandzukic dan membuat skor 1-0 untuk keunggulan Prancis.

Kroasia lantas berhasil menyamakan kedudukan lewat sepakan keras Ivan Perisic sebelum tendangan penalti Griezmann mengakhiri babak pertama dengan skor 2-1 untuk Prancis.

Paul Pogba dan Kylian Mbappe berhasil membawa Prancis unggul 4-1 sebelum memasuki pertengahan babak kedua.

(Baca juga: Luka Modric: Kami Tidak Kecewa, Hanya Sedih)

Kesalahan kiper Hugo Lloris dimanfaatkan dengan baik ole Mario Mandzukic sehingga skor menjadi 4-2.

Namun sayang, gol Mandzukic itu menjadi gol terakhir ada laga final tersebut.

Pasca pertandingan tentu pemain Prancis bersuka cita, tak terkecuali bagi pemain bintang mereka Paul Pogba.

Sambil memamerkan trofi Piala Dunia yang diraih Prancis ia bernyanyi sambil merekamnya via live Instagram.

Pemain Manchester United itu seolah-seolah menirukan para pendukung timnas Inggris yang kerap menyerukan kalimat penuh optimisme, yakni "(footballit's coming home".

"It's coming home, it's coming home," dendang Pogba sambil menimang-nimang trofi Piala Dunia.

Sempat merasa takut akan membuat pendukung Inggris tersinggung, rekan Pogba berusaha meyakinkan dirinya untuk tetap bernyanyi.

"Lakukan apa yang kamu inginkan, ini momentum dirimu," tegas rekan Pogba.

Pogba pada akhir video tersebut mengatakan bahwa itu semua hanya bercanda dan tidak ada yang serius.

"Hanya bercanda, maaf, hanya bercanda," sambil melambaikan ke kamera di ponsel yang ia genggam.

Sang pemain lantas mengatakan rasa terima kasihnya untuk suporter Prancis yang telah mendukung Tim Ayam Jantan hingga menjadi juara dunia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : twitter.com/sportbible
REKOMENDASI HARI INI

SUGBK Batal Jadi Kandang Timnas Indonesia Jika Lolos ke Semifinal dan Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136