Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - N'Golo Kante Terlalu Pemalu untuk Meminta Trofi Piala Dunia dari Rekan Setim

By Sri Mulyati - Senin, 16 Juli 2018 | 11:12 WIB
Gelandang Prancis, N'Golo Kante (kanan), berduel dengan pemain Kroasia, Luka Modric, dalam final Piala Dunia 2018, 15 Juli 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow.
JEWEL SAMAD/AFP
Gelandang Prancis, N'Golo Kante (kanan), berduel dengan pemain Kroasia, Luka Modric, dalam final Piala Dunia 2018, 15 Juli 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow.

Gelandang tim nasional Prancis, N'Golo Kante, menjadi sosok yang berbeda di tengah kemeriahan perayaan gelar juara Piala Dunia 2018.

Para pemain timnas Prancis begitu bersemangat dalam berselebrasi.

Trofi Piala Dunia 2018 dengan mudah berpindah tangan dari Benjamin Mendy, Kylian Mbappe, dan Paul Pogba yang dengan antusias berfoto bersama dalam berbagai pose.

N'Golo Kante justru tidak demikian meski ia selalu turun sejak awal di setiap laga timnas Prancis selama Piala Dunia 2018.

Sebuah video dari BBC bahkan memperlihatkan Kante tak berani meminta trofi Piala Dunia untuk kemudian berfoto bersamanya.

(Baca Juga: Bukan Sepak Bola, tetapi Piala Dunia yang Pulang ke Rumah)

Tugas tersebut akhirnya menjadi milik gelandang timnas Prancis yang lain, Steven N'Zonzi.

N'Zonzi meminta para pemain Prancis untuk memberikan bola kepada N'Golo Kante karena sang gelandang Chelsea tak berani meminta.

Saat itu, trofi tengah dipegang oleh Florian Thauvin untuk berfoto.

(Baca Juga: Final Piala Dunia 2018 - Pesan Keras Paul Pogba untuk Para Pengkritik)

Begitu Thauvin selesai, ia memberikannya kepada N'Zonzi yang meneruskannya ke Kante.

Kante pun akhirnya bisa berpose sendirian bersama trofi Piala Dunia tersebut.

Jika dibandingkan dengan para pemain lain, Kante memang terlihat adem ayem soal berpose dengan trofi Piala Dunia.

(Baca Juga: Prancis Juara dengan Penguasaan Bola Terburuknya di Piala Dunia 2018)

Bahkan, Kante memilih mengunggah foto bersama para tim di akun Instagram miliknya daripada fotonya yang hanya seorang diri.

Timnas Prancis akhirnya meraih trofi Piala Dunia untuk kedua kalinya usai mengalahkan Kroasia dengan skor 4-2 di Stadion Luzhniki, Rusia, Minggu (15/7/2018).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : twitter.com
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Kevin Diks Sempat Kaget Saat Pertama Main di Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X