Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda Inggris Kagumi Talenta Gelandang Pemalu Titisan Claude Makelele

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Senin, 16 Juli 2018 | 20:14 WIB
 Pemain tengah Denmark, Christian Eriksen, berduel dengan gelandang Prancis, N'Golo Kante, dalam laga Grup C Piala Dunia 2018, 26 Juni 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow.
JEWEL SAMAD / AFP
Pemain tengah Denmark, Christian Eriksen, berduel dengan gelandang Prancis, N'Golo Kante, dalam laga Grup C Piala Dunia 2018, 26 Juni 2018 di Luzhniki Stadium, Moskow.

Legenda timnas Inggris, Gary Lineker, tak bisa memungkiri kehebatan gelandang timnas Prancis, N'Golo Kante.

Timnas Prancis berhasil merebut titel juara Piala Dunia 2018 setelah dalam laga final menang 4-2 atas Kroasia, Minggu (15/7/2018).

Antoine Griezmann dan Kylian Mbappe pun disebut-sebut sebagai dalang kehebatan skuat asuhan Didier Deschamps.

Sebab, masing-masing pemain depan itu berhasil kontribusikan empat gol sepanjang Piala Dunia 2018.

Akan tetapi, tak bisa dipungkiri bahwa distribusi bola Prancis untuk kedua pemain depan tersebut tak akan cukup, bila tanpa sokongan lini tengah dari seorang N'Golo Kante.

Hal itu dibenarkan oleh legenda timnas Inggris dan FC Barcelona, Gary Lineker.

(Baca Juga: Legenda Manchester United Tantang Jose Mourinho Bikin Paul Pogba Tampil Bagus)


Mantan pesepak bola Inggris, Graeme Le Saux (kiri) dan Gary Lineker berfoto bersama trofi Liga Champions di Hyde Park, London, pada 21 Mei 2011.(CARL COURT/AFP)

"Sejujurnya, sebuah keuntungan besar memiliki N'Golo Kante di tim Anda. Ia adalalah salah satu kunci kegemilangan timnas Prancis," kata Gary Lineker, seperti dilansir BolaSport.com dari laman media Prancis, L'Equipe.

"Ia berlari ke mana-mana dan merupakan perebut sejati. Cara Kante mencuri bola dari kaki pemain lawan tanpa mereka sadari, itu adalah hal yang luar biasa," tuturnya melanjutkan.

Lineker, yang gagal membuat Inggris raih tempat ketiga Piala Dunia 1990 itu, juga menyatakan bahwa sang gelandang Chelsea memiliki kemampuan untuk bangkit setelah terjatuh dengan cepat dan cermat.

Ia pun mengaku kagum terhadap bakat gelandang pemalu berpostur 1,68 meter, yang disebut-sebut sebagai titisan Claude Makelele ini.

"Saya adalah penggemar Kante. Pada posisinya (gelandang bertahan), ia adalah pemain terbaik yang pernah saya lihat," ucap Gary Lineker.

"Dalam hal mengembalikan keadaan, ia mampu membaca permainan dengan luar biasa dan menangkap bola yang mustahil untuk dicegat," ujarnya menutup percakapan.

(Baca Juga: Ke Klub Manakah Kylian Mbappe Seusai Piala Dunia 2018?)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Lequipe.fr
REKOMENDASI HARI INI

Nova Widianto Sukses Besut 2 Ganda Campuran Malaysia Jadi Ancaman Baru

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136