Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Brasil Vs Swiss - Kuartet Magis Mulai Mendominasi

By BolaSport - Minggu, 17 Juni 2018 | 15:47 WIB
Bintang timnas Brasil, Neymar, tengah menggiring bola saat tampil melawan Austria dalam laga uji coba di Wina, Austria pada 10 Juni 2018.
JOE KLAMAR/AFP
Bintang timnas Brasil, Neymar, tengah menggiring bola saat tampil melawan Austria dalam laga uji coba di Wina, Austria pada 10 Juni 2018.

Neymar mengonfirmasi kepada dunia bahwa ia siap untuk berpesta serta menari Samba di Rusia meski belum sepenuhnya pulih dari cedera.

Penulis: Rizki Indra Sofa

Neymar cedera serius Februari silam dan melewatkan tiga bulan terakhirnya bersama Paris Saint-Germain.

Seiring kembalinya Neymar usai cedera, kepercayaan diri Brasil bak meroket.

(Baca Juga: Kiper Mesir Disebut Tolak Trofi Pemain Terbaik, Alasannya Patut Diapresiasi)

Laga comeback pemain termahal sejagat itu muncul di sepasang uji coba terakhir.

Neymar membantu Selecao menang 2-0 atas Kroasia dan 3-0 lawan Austria di mana ia selalu mencetak gol di kedua laga tersebut.

Gol ke gawang Austria juga ia ciptakan dengan cara yang brilian.

Neymar mengemas gol nomor 55 buat Brasil, setara Romario di posisi ketiga dalam daftar tertajam sepanjang sejarah alias hanya kalah dari Ronaldo Luis dan Pele.

(Baca Juga: Bintang Real Madrid: Nigeria Tampil Bagus, Tapi Kami Lebih Bagus)

Neymar dan Brasil adalah favorit berat di grup ini, juga di kompetisi.

Mereka punya skuat berkualitas yang bahkan diprediksi berpotensi mendominasi Grup E.

(Baca Juga: Baru Hari Ketiga Lebaran, Andik Vermansah Harus Jalani Risiko Berat Bermain di Liga Malaysia)

Dengan kondisi Neymar yang membaik, Brasil bisa melewati hadangan pertama dari Swiss untuk memulai dominasi di grup ini.

Menariknya lagi, Swiss patut waspada.

Untuk pertama kalinya di laga uji coba terakhir melawan Austria, Tite menurunkan kuartet magisnya: Neymar, Gabriel Jesus, Willian, serta Philippe Coutinho secara berbarengan!

Dengan kata lain, Brasil bukan hanya punya Neymar. Trio pendamping sang kapten juga punya kualitas untuk menjadi bintang secara individual.

Kuartet magis bisa bikin Brasil makin indah ditonton.

Mereka berempat punya potensi merumput lagi sejak sepak mula kontra Swiss lantaran faktor kubu lawan yang tak masuk kategori kelas berat dan Brasil belum perlu sokongan ekstra di lini pertahanan.

(Baca Juga: Jutaan Orang di Nigeria Saksikan Laga Kontra Kroasia dalam Keadaan Gelap Gulita)

Casemiro dan Paulinho sudah cukup buat menahan potensi serangan Swiss yang digalang Faktor X mereka (Xherdan Shaqiri dan Granit Xhaka).

Kedua pemain ini menjadi kunci Swiss sepanjang babak kualifikasi zona Eropa. Mereka juga menjaga bisa membantu kestabilan tim dengan terus tak terkalahkan sepanjang 2018.

(Baca Juga: Pendukung Spanyol Lebih Ingin Melihat David de Gea Duduk di Bangku Cadangan)

Terakhir, Swiss sukses menutup persiapan ke Rusia dengan meraih hasil imbang atas tim favorit Spanyol (1-1) dan menorehkan kemenangan atas Jepang (2-0).

PRAKIRAAN FORMASI

BRASIL (4-2-3-1): 1-Allison (K); 22-Fagner, 13-Marquinhos, 3-Miranda, 12-Marcelo (B); 5-Casemiro, 15-Paulinho (GB); 19-Willian, 11-Coutinho, 10-Neymar (G); 9-G. Jesus (P). Pelatih: Tite.

SWISS (4-2-3-1): 1-Sommer (K); 13-Rodriguez, 5-Akanji, 22-Schar, 2-Lichtsteineer (B); 10-Xhaka, 8-Freuler (GB); 14-Zuber, 15-Dzemaili, 23-Shaqiri (G); 9-Sefereovic (P). Pelatih: Vladimir Petkovic.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Eliano Reijnders Bangga Bela Timnas Indonesia, Nasihat Tijjani Sang Kakak Jadi Pendorong Semangat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X