Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Carlos Sanchez, Ini Pemain dengan Kartu Merah Tercepat di Piala Dunia

By Ade Jayadireja - Selasa, 19 Juni 2018 | 23:27 WIB
Gelandang Kolombia, Carlos Sanchez, mendapat kartu merah dalam penyisihan grup Piala Dunia 2018 kontra Jepang di  di Mordovia Arena, Selasa (19/6/2018).
MLADEN ANTONOV / AFP
Gelandang Kolombia, Carlos Sanchez, mendapat kartu merah dalam penyisihan grup Piala Dunia 2018 kontra Jepang di di Mordovia Arena, Selasa (19/6/2018).

Catatan negatif diukir gelandang timnas Kolombia, Carlos Sanchez, saat bersua Jepang dalam laga pembuka Grup H Piala Dunia 2018.

Carlos Sanchez harus keluar lapangan lebih cepat dalam partai di Mordovia Arena, Selasa (19/6/2018).

Pasalnya, sosok berusia 32 tahun itu diganjar kartu merah ketika pertandingan baru berjalan dua menit dan 56 detik.

(Baca juga: Antoine Griezmann Lepas dari Genggaman, Barcelona Pertimbangkan Si Anak Hilang)

Ia diusir wasit Damir Skomina lantaran sengaja menahan bola tendangan Shinji Kagawa dengan menggunakan tangan.

Carlos Sanchez meninggalkan arena dan Jepang mendapat penalti.

Di ujung laga, Kolombia pun dipaksa menyerah 1-2 dari Tim Samurai Biru.

Insiden tersebut sekaligus menjadikan Sanchez sebagai pemain tercepat kedua yang mendapat kartu merah di Piala Dunia.

(Baca juga: Bermasalah di Portugal, Rekan Cristiano Ronaldo Gabung Klub Promosi Liga Inggris)

Rekor saat ini masih dipegang oleh pemain Uruguay, Jose Alberto Batista, pada Piala Dunia 1986.

Pemain kelahiran Salto itu memperoleh kartu merah setelah beredar selama 54 detik dalam partai melawan Skotlandia.

Berikut ini lima pemain dengan kartu merah tercepat dalam sejarah Piala Dunia:

5. GIANLUCA PAGLIUCA

  • Tim: Italia
  • Lawan: Norwegia
  • Tanggal: 23 Juni 1994
  • Waktu: 20 menit:52 detik

4. MIGUEL ANGEL BOSSIO

  • Tim: Uruguay
  • Lawan: Denmark
  • Tanggal: 8 Juni 1986
  • Waktu: 19:14

3. MOHAMMED AL KHILAIWI

  • Tim: Arab Saudi
  • Lawan: Prancis
  • Tanggal: 18 Juni 1998
  • Waktu: 18:14

2. CARLOS SANCHEZ

  • Tim: Kolombia
  • Lawan: Jepang
  • Tanggal: 19 Juni 2018
  • Waktu: 02:56

1. JOSE ALBERTO BATISTA

  • Tim: Uruguay
  • Lawan: Skotandia
  • Tanggal: 13 Juni 1986
  • Waktu: 00:54

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Timnas Wanita Indonesia Vs Malaysia - Derbi Nusantara di ASEAN Cup Women 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136