Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marcus Rashford Ingin Tiru Cristiano Ronaldo pada Piala Dunia 2018

By Putra Rusdi Kurniawan - Sabtu, 23 Juni 2018 | 11:39 WIB
Penyerang Inggris, Marcus Rashford, merayakan golnya ke gawang Slovakia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa di Stadion Wembley, London, Inggris pada 4 September 2017.
GLYN KIRK/AFP
Penyerang Inggris, Marcus Rashford, merayakan golnya ke gawang Slovakia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa di Stadion Wembley, London, Inggris pada 4 September 2017.

Penyerang timnas Inggris, Marcus Rashford mengaku terinspirasi untuk meniru Cristiano Ronaldo pada Piala Dunia 2018.

Marcus Rashford pada laga perdana pada Piala Dunia 2018 saat Inggris bersua Tunisia, Selasa (19/6/2018), hanya berstatus sebagai pemain pengganti.

Peman muda Manchester United ini masuk pada menit ke-68 menggantikan Raheem Sterling.

Namun kini, Rashford memiliki peluang untuk turun dari menit pertama saat Inggris menghadapi Panama, Minggu (24/6/2018).

(Baca Juga: Baru Cetak Dua Gol Beruntun, Pemain Tersubur Kedua Liga 1 2017 Dikabarkan Tinggalkan Klub Thailand)

Pemuda 20 tahun tersebut kini berharap bisa meniru kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia 2018, jika nantinya diturunkan oleh pelatih Gareth Southgate.

"Portugal kontra Spanyol adalah laga terbaik, karena dia (Cristiano Ronaldo) terus membuat momen-momen yang tidak bisa dipercaya dan tidak ada motivasi yang lebih baik darinya," tutur Rashford.

(Baca Juga: Agen Cristiano Ronaldo Siap Bantu Putra Legenda Klub asal Surabaya Berkarier di Eropa)

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

"Entah itu tentang selebrasi atau gol, semua mata tertuju pada Ronaldo di Rusia."

Pemain produk akademi Manchester United ini juga mengaku bahwa ia beberapa kali berusaha untuk meniru teknik tendangan bebas Cristiano Ronaldo ketika latihan.

(Baca Juga: Bocah Berbakat Malaysia yang Diundang dan Main untuk Tim Muda PSG Sukses Bobol Gawang Klub Italia)

"Saya pergi ke tempat latihan, melakukan berdiri layaknya Cristiano Ronaldo melakukan tendangan bebas saat melawan Spanyol dan mencoba melakukan hal yang sama," katanya ujar Marcus Rasford dikutip BolaSport.com dari Fourfourtwo.

"Keyakinan di wajahnya, dia bertekad, dan terlihat pasti dia akan mencetak gol."

"Ini adalah saat di mana ia paling tertekan dan dia menganggapnya seperti bukan sebuah masalah."

(Baca Juga: Satu Calon Lawan Egy Maulana Vikri Cs di Piala AFF U-19 2018 Cetak 11 Gol pada Uji Coba Terbaru)

Rasford juga menganggap bahwa kapten timnas Portugal tersebut adalah pemain terbaik dunia saat ini.

"Apakah dia pemain terbaik di dunia? Saya akan mengatakan demikian," ujar Rashford menambahkan.

"Dia tidak hanya mempertahankan levelnya, tetapi dia terus meningkatkannya."

(Baca Juga: Bukan Saatnya Menganalisa Sesuatu, Kata Javier Mascherano soal Peluang Argentina)

"Untuk mencapai level itu, butuh bertahun-tahun melakukan hal itu dalam latihan setiap hari."

Cristiano Ronaldo tengah memimpin daftar top scorer Piala Dunia 2018 dengan torehan empat gol dari dua laga.

(Baca Juga: Nigeria Menang, Argentina dan Lionel Messi Punya Harapan, Istri Cesc Fabregas pun Senang)


Cristiano Ronaldo saat berjumpa Maroko di Grup B Piala Dunia 2018.(HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil UEFA Nations League - Timnas Inggris Ngamuk, Hajar Yunani 3 Gol Tanpa Balas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X