Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Keisuke Honda Punya Alasan Mengapa Ingin Raih Juara Piala Dunia

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Sabtu, 23 Juni 2018 | 22:53 WIB
Pemain timnas Jepang, Keisuke Honda.
STR/JIJI PRESS/AFP
Pemain timnas Jepang, Keisuke Honda.

 Bintang timnas Jepang, Keisuke Honda, menceritakan bahwa ia memimpikan menjadi juara Piala Dunia saat dirinya berusia enam tahun.

Eks pemain AC Milan ini mendapatkan inspirasi tersebut kala sang ayah mengajaknya untuk menyaksikan biografi legenda timnas Brasil, Pele, yang berhasil antarkan Tim Samba sabet gelar juara dunia pada 1958, 1962 dan 1970.

Meski saat ini Honda tak lagi menjadi pilihan utama di skuat Jepang, ia bersikeras untuk mewujudkan mimpinya pada partisipasi ketiga di Piala Dunia.

"Saya rasa Piala Dunia ini adalah untuk yang terakhir kali bagi saya. Kini saya berusia 32 tahun, dan empat tahun lagi adalah waktu yang cukup lama," ucap Keisuke Honda seperti dilansir BolaSport.com dari laman AFP.

"Saya tak akan memutuskan apapun yang akan terjadi empat tahun lagi, jadi seluruh tenaga yang saya miliki hanya saya fokuskan pada Piala Dunia," tuturnya lagi.

"Itulah mengapa saya ingin meraih kesuksesan di Piala Dunia bersama rekan-rekan," ujar pemain kidal ini.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)


(Baca Juga: Iran dan Jepang Jadi Inspirasi Kiprah Korea Selatan di Piala Dunia 2018)

Mimpi Keisuke Honda tentunya dapat terwujud bilamana terlebih dahulu Jepang mampu menang kala melawan Senegal pada Minggu (24/6/2018).

Dengan begitu, Jepang yang telah mengoleksi tiga poin hasil kemenangan 2-1 kontra Kolombia sepekan lalu akan semakin yakin mampu menatap babak 16 besar.

(Baca Juga: Bukan Kualitas Pemain yang Akan Sukseskan Belgia di Piala Dunia 2018

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : Afp.com
REKOMENDASI HARI INI

Update Ranking BWF - Fikri/Daniel Melonjak Ungguli Leo/Bagas, Alwi Farhan Naik 2 Tingkat Dibuntuti Pemain Hong Kong Berdarah Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X