Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Korea Selatan Wakil Sukses Asia di Piala Dunia

By Daniel Sianturi - Kamis, 28 Juni 2018 | 10:46 WIB
Bek Korea Selatan, Kim Young-gwon, merayakan golnya ke gawang Jerman yang dikawal Manuel Neuer dalam partai Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Kazan, 27 Juni 2018.
ROMAN KRUCHININ/AFP
Bek Korea Selatan, Kim Young-gwon, merayakan golnya ke gawang Jerman yang dikawal Manuel Neuer dalam partai Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Kazan, 27 Juni 2018.

Korea Selatan tak hanya berhasil meraih poin di di Piala Dunia kali ini. Kemenangan Tim Ginseng juga menyingkirkan Tim Panser Jerman dari persaingan perebutan Piala Dunia Rusia 2018.

Korea Selatan menjadi negara Asia tersukses dengan telah sembilan kali secara beruntun menembus putaran final Piala Dunia, sejak pertama kali pada Piala Dunia Meeaksiko 1986.

Kemenangan 2-0 atas Jerman di Rusia 2018 memunculkan baru terkait timnas Korea Selatan.

Korea Selatan berhasil meraih poin dalam delapan dari sembilan edisi Piala Dunia yang mereka ikuti.

Poin pertama berhasil diraih tim ginseng saat bermain imbang 1-1 dengan Bulgaria di Estadio Olimpico Universitario, Mexico City, di Piala Dunia 1986.

(Baca juga: Jorge Sampaoli Tak Dipecat Argentina Gara-gara Uang Rp 226 Miliar)

Sementara tiga poin pertama berhasil diraih Korea Selatan kala mengalahkan Polandia.

Kejadia bersejarah tersebut saat Piala Dunia digelar di Korea dan Jepang pada tahun 2002.

Satu-satunya kegagalan Korea Selatan meraih poin terjadi di Piala Dunia 1990 di Italia.

Tergabung di Grup E, kala itu Korea Selatan menderita kekalahan masing-masing dari Belgia, Spanyol, dan Uruguay.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X