Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Para Bintang Barcelona Unjuk Gigi di Laga Terakhir Fase Grup Piala Dunia 2018

By Putra Rusdi Kurniawan - Jumat, 29 Juni 2018 | 10:20 WIB
Megabintang Argentina, Lionel Messi, merayakan kemenangan timnya atas Nigeria dalam laga Grup D Piala Dunia 2018 di Saint Petersburg Stadium, Saint Petersburg, Rusia pada 26 Juni 2018.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Megabintang Argentina, Lionel Messi, merayakan kemenangan timnya atas Nigeria dalam laga Grup D Piala Dunia 2018 di Saint Petersburg Stadium, Saint Petersburg, Rusia pada 26 Juni 2018.

Para pilar Barcelona menunjukan kilau mereka pada laga terakhir fase grup Piala Dunia 2018.

Partai ketiga Piala Dunia 2018 yang juga merupakan laga terakhir di fase grup ini menjadi laga penentu siapa yang berhak melaju ke 16 besar.

Karena krusialnya laga ketiga banyak drama yang terjadi pada pekan ini.

Di antara drama yang tersaji pada laga ketiga para pilar Barcelona mampu unjuk gigi menjadi penyelamat negara mereka masing-masing.

Penyerang El Barca, Luis Suarez yang sebelumnya dikritik karena belum mencetak gol mencetak gol selama Piala Dunia mampu membuktikan diri kala Uruguay menghadapi Rusia.

(Baca Juga:  Jerman Angkat Koper, DFB Bakal Putuskan Masa Depan Loew)

El Pistolero mencetak gol pembuka Uruguay ke gawang Rusia sekaligus membantu La Celeste menang 3-0 dan memastikan diri sebagai pemuncak Grup A.

Hal serupa dilakukan Lionel Messi di Grup D bersama Argentina.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)


Penyerang Argentina, Lionel Messi, beraksi dalam laga Grup D Piala Dunia 2018 melawan Nigeria, 26 Juni 2018 di Saint Petersburg Stadium.(HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA)

Berada dalam posisi sulit untuk lolos ke 16 besar, tuah Lionel Messi mampu mencetak gol pembuka pada laga kontra Nigeria serta membantu Argentina menang 2-1.

Kemenangan ini membuat Argentina mampu lolos ke 16 besar dengan status runner-up Grup D.

Duo Barcelona di timnas Brasil yaitu Phillippe Coutinho serta Paulinho juga mempu mengamankan posisi Selacao di 16 besar.

Kolaborasi keduanya mampu membuahkan satu gol yang diciptakan oleh Paulinho saat Brasil menang 2-0 atas Serbia pada matchday ketiga.

Nama pemain Barcelona terakhir yang mampu bersinar pada matchday ketiga adalah bek tengah asal Kolombia, Yerry Mina.

Terpinggirkan di El Barca, bek 23 tahun ini mampu bersinar bersama Kolombia dengan menjadi pahlawan lolosnya timnya ke 16 besar.

Gol tunggal Yerry Mina ke gawang Senegal membuat Kolombia menang 1-0 sekaligus memastikan satu tempat di 16 besar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia dan Vietnam Senasib, Sama-sama Jadi Musafir di Fase Grup ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136