Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tapir Prediksi Laga Swedia Vs Korsel

By Ferril Dennys Sitorus - Sabtu, 16 Juni 2018 | 09:11 WIB
Timnas Swedia latihan di Stadion Spartak jelang laga versus Korea Selatan, 14 Juni 2018.
JONATHAN NACKSTRAND/AFP
Timnas Swedia latihan di Stadion Spartak jelang laga versus Korea Selatan, 14 Juni 2018.

Stadion Nizhny Novgorod, Rusia, bakal menggelar pertandingan Grup F Piala Dunia 2018 antara Swedia dan Korea Selatan, Senin (18/6/2018) pukul 19.00 WIB.  

Satu kebun binatang di Rusia pada Jumat (15/6/2018) meminta "peramal binatang" menebak hasil pertandingannya.

Seekor tapir di Kebun Binatang Limpopo, yang diberi nama Cleopatra, mendapat tugas untuk memilih satu di antara dua mangkuk. 

Satu dengan bendera Swedia di atasnya dan yang lainnya dengan bendera Korea Selatan.

Cleopatra tidak ragu dan langsung menuju ke mangkuk yang mewakili Swedia dan mengosongkannya.

Artinya, kemenangan bagi tim Skandinavia itu dalam pertandingan Grup F.

Baca Juga: Argentina Vs Islandia, Hari Bersejarah Lionel Messi

Direktur Kebun Binatang, Vladimir Gerasimov, menjelaskan alasan mengapa Cleopatra dipilih. Binatang itu mungkin memiliki pemahaman yang lebih baik tentang sepakbola ketimbang hewan lainnya.

"Karena tanah airnya adalah Brazil dan Amerika Selatan, hewan ini mendapat hak istimewa untuk memutuskan. Hari ini, dia memperkirakan bahwa Swedia akan memenangkan pertandingan mereka," katanya.

Tapir adalah sejenis hewan pemakan buah dan daun yang hidup di Amerika Selatan dan Tengah tetapi juga di sebagian kawasan Asia Tenggara.

Binatang yang tampak seperti babi itu adalah pilihan langka untuk memprediksi hasil pertandingan Piala Dunia.

Sejauh ini selama kompetisi di Rusia, kucing dan kera telah menjadi hewan pilihan untuk meramal.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Bertindak Kasar, Kiper Liga 2 yang Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024 Dihukum Larangan Bermain

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136