Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kisah Warga Italia Menggambar Trofi Piala Dunia 2018 Menggunakan Traktor

By Aziz Gancar Widyamukti - Selasa, 17 Juli 2018 | 11:14 WIB
Warga Italia bernama Dario Gambarin membuat karya seni menggunakan traktor sebagai bentuk dedikasi untuk Piala Dunia 2018.
DOK-YOUTUBE.COM
Warga Italia bernama Dario Gambarin membuat karya seni menggunakan traktor sebagai bentuk dedikasi untuk Piala Dunia 2018.

Perhelatan Piala Dunia 2018 di Rusia telah selesai dan Prancis sukses menyabet gelar juara tahun ini.

Prancis berhasil membuktikan kehebatan mereka kepada publik dengan menyabet gelar juara Piala Dunia 2018.

Meski perhelatan Piala Dunia 2018 telah rampung, rupanya menyisakan cerita menarik di balik ajang sepak bola empat tahunan itu yang datang dari Italia.

Ya, Italia memang gagal melangkahkan kaki ke Piala Dunia 2018 usai kalah agregat 0-1 dari Swedia di babak play-off.

Namun ada satu bentuk dedikasi tinggi dari seorang warga lokal Italia untuk Piala Dunia 2018.

Dilansir BolaSport.com dari laman Russia Today, seorang petani Italia bernama Dario Gambarin membuat logo trofi Piala Dunia 2018 menggunakan traktor.

(Baca juga: Paul Pogba Persembahkan Hadiah Khusus untuk Mendiang Ayahnya Usai Juarai Piala Dunia 2018)

Dario Gambarin mengubah sebuah lapangan menjadi karya seni yang luar biasa sebagai bentuk dedikasinya untuk Rusia selaku penyelenggara Piala Dunia 2018.

Dalam logo trofi Piala Dunia tersebut, ia juga menuliskan negara Prancis yang sukses menyabet gelar juara tahun ini.

Gambarin memang kerap kali membuat karya seni menggunakan traktornya tersebut.

Tahun lalu, ia menggambar wajah presiden Rusia, Vlamidir Putin, menjelang Konferensi Tingkat Tinggi G20 Hamburg 2017, yang dihadiri sejumlah presiden dari berbagai negara.

Tak hanya itu saja, Gambarin juga melukis sejumlah tokoh ternama seperti Paus Francis, mantan Presiden AS Barack Obama, mantan Presiden Afrika Selatan Nelson Mandela, dan Presiden AS Donald Trump.

(Baca juga: Piala Dunia 2018 Rampung, Donald Trump Beri Sanjungan pada Prancis dan Vlamidir Putin)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Muhammad Shofii
Sumber : RT.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X