Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tersingkir dari Piala Dunia 2018, Jerman Sampaikan Salam Perpisahan untuk Meksiko dan Swedia

By Aziz Gancar Widyamukti - Kamis, 28 Juni 2018 | 10:13 WIB
Gelandang Jerman, Mesut Oezil, ditempel ketat pemain Korea Selatan Lee Jae-sung dalam partai Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Kazan, 27 Juni 2018.
BENJAMIN CREMEL / AFP
Gelandang Jerman, Mesut Oezil, ditempel ketat pemain Korea Selatan Lee Jae-sung dalam partai Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Kazan, 27 Juni 2018.

Timnas Jerman harus angkat kaki dari ajang terakbar Piala Dunia 2018 setelah takluk dari Korea Selatan.

Timnas Jerman dipermalukan timnas Korea Selatan pada laga terakhir Grup F Piala Dunia 2018, Rabu (27/6/2018).

Bermain di Kazan Arena, Kazan, timnas Jerman harus menelan kekalahan dengan skor 0-2 dari timnas Korea Selatan.

Pasukan Joachim Loew harus mengakui keunggulan Korea Selatan yang mampu mencetak dua gol di menit-menit akhir pertandingan.

Meski menyandang gelar juara bertahan dan dihuni sederet pemain berkualitas, Jerman belum mampu membobol gawang Korea Selatan hingga akhir pertandingan.

Dua gol kemenangan timnas Korea Selatan dicetak oleh Young-gwon Kim (90+2') dan Son Heung-Min (90+6').

(Baca juga: Cristiano Ronaldo Pamekan Amunisi Baru untuk Merayakan 85 Gol selama Berseragam Portugal)

Atas hasil ini, Mesut Oezil dkk dipastikan gugur di fase grup karena di laga ain Swedia berhasil mengalahkan Meksiko 3-0.

Namun seusai pertandingan timnas Jerman tetap menerima kekalahan semalam dengan lapang dada.

 

A post shared by Die Mannschaft (@dfb_team) on

Jajaran timnas Jerman menyampaikan pesan perpisahan kepada Meksiko dan Swedia melalui akun Instagram.

"Berakhir. Terima kasih, Rusia! Selamat kepada @swemnt dan @miseleccionmx!," tulis akun timnas Jerman.

(Baca juga: Resmi Dipinang Inter Milan, Radja Nainggolan Curhat di Media Sosial)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Muhammad Shofii
Sumber : instagram.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil ASEAN Cup Women 2024 - Ganyang Malaysia, Timnas Indonesia ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136