Christiano Ronaldo sudah tidak asing lagi dengan negeri China. Pemenang Ballon d'Or empat kali tersebut telah melakukan perjalanan ke Negeri Tirai Bambu untuk tur klub pramusim.
Tahun 2003 dan 2005 Real Madrid pernah melakukan tur ke Negara Tiongkok.
Kembali pada tahun 2017 ini Real Madrid melakukan tur pra musim ke negara tersebut.
Cristiano Ronaldo mengunjungi Shanghai dan Beijing dengan tujuan mengembangkan budaya sepak bola di Negara Tingkok.
CR7 telah mengumpulkan 604 gol di semua kompetisi.
Dalam kunjungan ini Cristiano Ronaldo memberikan inspirasi bahwa menjadi pemain sepak bola profesional bukanlah suatu hal yang mustahil.
Berikut foto Ronaldo saat melakukan tur ke Tiongkok:
Cristiano Ronaldo Berfoto dengan Tim Nasional Tiongkok dengan Nomor Punggung 7()
Hari Ke-2 Tour Cristiano Ronaldo mengunjung house of brilliance, Beijing()
Cristiano Ronaldo bersama dengan petenis dunia Li Na (kiri) dan hurdler Liu Xiang (kanan) dalam acara Active Schools Innovation Award (ASIA)()
Editor | : | Firzie A. Idris |
Sumber | : | www.news.nike.com |
Komentar