Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Pertandingan UFC 214, Jon Jones Ulangi Memori Indah di UFC 182

By Doddy Wiratama - Minggu, 30 Juli 2017 | 14:48 WIB
Jon Jones merayakan kemenangannya atas Daniel Cormier di UFC 214 pada Minggu, (30/7/2017) waktu Indonesia.
Instagram/@ufc
Jon Jones merayakan kemenangannya atas Daniel Cormier di UFC 214 pada Minggu, (30/7/2017) waktu Indonesia.

  Gelaran UFC 214 baru saja berakhir pada Minggu, (30/7/2017) siang waktu Indonesia. Total ada 12 laga yang dipertandingkan di Honda Center, Anaheim, Amerika Serikat dan berlangsung sejak pukul 05.30 WIB.

Laga yang menjadi perhatian penonton adalah 3 partai yang memperebutkan sabuk juara UFC.  Ketiga partai tersebut diletakkan di main card dan menjadi partai penutup di UFC 214.

Ketiga pertandingan tersebut adalah Cristiane 'Cyborg' Justino vs Tonya Evinger, Tyron Woodley vs Demian Maia, dan tentu saja laga yang menjadi fokus utama UFC 214 antara Daniel Cormier dan Jon Jones.

(Baca juga: Ini Jadwal Lengkap UFC 214, Daniel Cormier vs Jon Jones yang Paling Ditunggu)

Daniel Cormier vs Jon Jones (UFC Light Heavyweight Title)

Pertarungan yang dipimpin wasit John McCarthy berjalan seru dari awal. Laga sempat dihentikan sejenak di ronde 2, karena pelipis Cormier mengeluarkan darah setelah terbentur kepala Jones.

Pertandingan antara dua petarung Amerika Serikat ini usai di saat ronde 3 menyisakan 1 menit 57 detik. Sesaat sebelum pertandingan dihentikan wasit, tendangan kaki kiri Jones masuk telak ke arah kepala Daniel Cormier.

Serangan tersebut membuat petarung berusia 38 tahun itu limbung. Melihat musuhnya kewalahan, Jon Jones pun menghujani Cormier dengan pukulan. Wasit pun memisahkan kedua petarung setelah melihat Cormier tidak memberikan perlawanan lagi.

Jon Jones pun berhasil mendapatkan gelar UFC light heavyweight champion.  Kemenangan Jones atas Cormier seperti mengulang hasil UFC 182 di mana mereka pertama kali berduel.

 

The champ has spoken! @JonnyBones #UFC214

A post shared by ufc (@ufc) on

Meskipun Daniel Cormier dan Jon Jones merupakan musuh bebuyutan, tapi keduanya menunjukkan sikap respect satu sama lain seusai pertandingan.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : uk.ufc.com : Instagram/@ufc

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
33
49
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X