Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Neymar Unggah Foto 8 Tokoh Olahraga Dunia Ini, Ngefans?

By Fabianus Riyan Adhitama - Senin, 31 Juli 2017 | 10:58 WIB
Striker FC Barcelona, Neymar, ketika beraksi dalam laga International Champions Cup kontra Real Madrid di Hard Rock Stadium, Miami, Amerika Serikat, pada 29 Juli 2017.
CHRIS TROTMAN/AFP
Striker FC Barcelona, Neymar, ketika beraksi dalam laga International Champions Cup kontra Real Madrid di Hard Rock Stadium, Miami, Amerika Serikat, pada 29 Juli 2017.

Selain mengunggah foto dirinya, dalam beberapa kesempatan Neymar juga mengunggah foto-foto tokoh olahraga dunia di akun instagram @neymarjr.

Tidak diketahui pasti apa motivasi Neymar mengunggah foto para tokoh tersebut.

Bisa jadi tokoh tersebut adalah inspirasi bagi Neymar, atau memang Neymar mengidolakan tokoh tersebut.

Berikut ini BolaSport.com merangkum 8 tokoh olahraga dunia yang fotonya diunggah oleh Neymar.

(BACA JUGA: Sudah Biasa Lihat Neymar Berkostum Barcelona, Simak 7 Penampilan Neymar Dengan Kostum Lain)

1. Lewis Carl Davidson Hamilton

Lebih sering disapa Lewis Hamilton, dirinya adalah pebalap kulit hitam pertama yang pernah menjuarai kompetisi balap mobil Formula 1.

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

2. Wardell Stephen Curry II

Pria yang akrab disapa Stephen Curry ini adalah seorang atlet basket NBA.

Dirinya berhasil membawa timnya Golden State Warriors menjuarai kompetisi NBA 2017.

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

3. Usain Bolt

Pria ini adalah seorang atlet lari asal Jamaika, Usain Bold.

Saat ini Bolt masih memegang rekor dunia di kategori lari putra jarak 100 dan 200 meter.

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

4. Rivaldo Vitor Borba Ferreira

Rivaldo merupakan legenda hidup sepak bola Brasil.

Sangat mungkin Rivaldo adalah sosok yang jadi inspirasi bagi Neymar.

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

5. Alexandre Dimitri Song Billong

Alex Song adalah pesepakbola asal Kamerun dan bermain untuk klub Rusia, Rubin Kazan.

Pemain posisi midfielder ini memiliki selera fesyen yang tinggi, mungkin bisa jadi inspirasi fesyen bagi Neymar.

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

6. Floyd Mayweather

Mayweather adalah sosok petinju berkebangsaan Amerika Serikat.

Pria berjuluk pretty boy money ini akan berhadapan dengan Conor McGregor pada akhir bulan Agustus 2017 ini.

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

7. Romario de Souza Faria

Satu lagi pesepak bola Brasil yang jadi inspirasi Neymar.

Dia adalah Romario, salah satu legenda sepak bola Brasil.

Di akhir masa jayanya bersama timnas Brasil, Romario memilih untuk terjun ke dunia politik.

Apakah Neymar akan bernasib sama?

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

8. Bruno Rezende

Bruno adalah altet voli asal Brasil, dirinya termasuk salah satu dari pemain timnas bola voli putra Brasil.

Pria 31 tahun ini pernah membawa tim voli putra Brasil meraih medali perak di olimpiade Beijing 2008 dan London 2012.

 

A post shared by Nj neymarjr (@neymarjr) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136