Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Chicharito Tidak Dapat Memakai Nomor Punggung Keberuntungannya

By Katarina Erlita Candrasari - Selasa, 1 Agustus 2017 | 10:14 WIB
Javier Hernandez memegang Jersey Wes Ham United
sky sports
Javier Hernandez memegang Jersey Wes Ham United

Pemain depan West Ham United, Javier Hernandez telah memberikan konfirmasi di situs klubnya bahwa dia tidak akan menggunakan nomor punggung 14.

West Ham United memboyong Javier Hernadez dari klub Bayer 04 Leverkusen dengan nilai transfer sebesar 16 juta pound atau senilai sekitar 126 miliar rupiah.

Nomor punggung 14 sudah dipakai oleh Pedro Obiang, rekan setim Hernandez.

Javier Hernandez atau Chicharito tidak sabar melakukan debutnya di premier league melawan Manchester United, tim asuhan Jose Mourinho di Old Trafford.

Pemain asal Meksiko itu telah menggunakan berbagai nomor punggung sepanjang karirnya, antara lain nomor 7, 11, 25, dan 14.

Namun nomor favoritnya adalah nomor 14, bahkan akun Instagram miliknya diberi nama @ch14_instagram.

"Ini penting bagi saya karena ini adalah nomor favorit saya, tapi saya juga sudah pernah bermain dengan nomor 7 di Leverkusen dan itu tetap berjalan dengan baik," ujar Hernandez.

Chicharito juga mengatakan bahwa baik buruk kinerjanya tidak bergantung pada nomor punggung.

"Saya merasa segala sesuatunya berjalan dengan baik saat saya mengenakan nomor punggung 14 dan banyak orang mengenal saya dengan nomor itu," tambah Javier Hernandez.

"Saya tidak suka merasa nyaman, saya mau keluar dari zona nyaman dan berusaha keras untuk mengembangkan kemampuan saya sebagai pemain sepak bola," tutup Hernandez.


Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : www.espnfc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X