Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO- Aksi dan Profil Ali Adrian, Calon Pebalap MotoGP Asal Indonesia yang Dikontrak Pelatih Maverick Vinales

By Susi Lestari - Rabu, 16 Agustus 2017 | 14:57 WIB
Pebalap Indonesia, Ali Adrian Rusmiputro, memacu motornya di Sirkuit Imola, Italia, pada seri kedua World Supersport 300 yang berlangsung 12-14 Mei 2017.
PERTAMINA AMERIA RACING TEAM
Pebalap Indonesia, Ali Adrian Rusmiputro, memacu motornya di Sirkuit Imola, Italia, pada seri kedua World Supersport 300 yang berlangsung 12-14 Mei 2017.

Ali Adrian Rusmiputro adalah pebalap di bawah naungan Pertamina Almeria Racing dan sedang berlaga di FIM World Championship Supersport 300.

Di ajang tersebut, Ali Adrian bermain apik dengan mengumpulkan 11 poin dari lima balapan.

Jika Ali terus mempertahankan perfoma balapannya yang ciamik, Ali akan melaju ke Moto2, lomba balapan motor di bawah satu tingkat MotoGP.

Selai performa yang bagus, Ali juga didukung penuh oleh Pertamina.

Pertamina berjanji akan membantu mewujudkan mimpi Ali untuk berlaga di MotoGP.

Salah satu wujud dukungan tersebut adalah Ali dilatih Maturana, yang dikenal sebagai pelatih rekan satu tim Valentino Rossi, Maverick Vinales.

 

A post shared by Ali Adrian R (@aliadrianid) on

Mimpi untuk bisa berlaga di MotoGP merupakan mimpi yang sejak kecil ingin diwujudkan oleh Ali, yakni sejak berumur 12 tahun.

Dilansir BolaSport.com dari chanel YouTube Ali Adrian, Ali mendapat dukungan dari kedua orang tua.

Pada saat Ali mengalami luka akibat kecelakaan saat latihan membalap, kedua orang tuanya pula yang menyadarkan Ali tentang mimpi yang harus diraih.

"Adri, masih mau balap tidak?" tanya ayah Ali saat melihat Ali yang belum sadar.

Mendengar pertanyaan ayahnya, Ali pun bangun.

Dia menjawab dengan tegas masih ingin balap. Kemudian Ali bangun dari tidurnya lalu mulai latihan lagi.

Dilansir BolaSport.com dari YouTube, inilah video aksi dan profil Ali Adrian.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Youtube.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga 1 - Egy Maulana Vikri Cetak Gol Usai Tak Masuk Line-up Timnas Indonesia, Dewa United Gasak Bali United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X