Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menang Lawan Norwegia, Pemain Jerman Bakal Banjir Bonus

By Lariza Oky Adisty - Senin, 4 September 2017 | 22:07 WIB
Pemain bertahan Jerman, Joshua Kimmich, berbicara dalam konferensi pers setelah timnya sukses menuai kemenangan 2-1 atas Reppublik Ceska di laga kualifikasi Piala Dunia 2018 di Eden Arena, Jumat (1/9/2017) waktu setempat.
THOMAS KIENZLE / AFP
Pemain bertahan Jerman, Joshua Kimmich, berbicara dalam konferensi pers setelah timnya sukses menuai kemenangan 2-1 atas Reppublik Ceska di laga kualifikasi Piala Dunia 2018 di Eden Arena, Jumat (1/9/2017) waktu setempat.

Para pemain Jerman berpotensi mendapat bonus ribuan euro jika menang atas Norwegia pada kualifikasi Piala Dunia 2018 Grup C zona Eropa, Selasa (5/9/2017) WIB di Mercedes-Benz Arena, Stuttgart, Jerman.

Jerman saat ini menduduki urutan teratas Grup C dengan 21 poin hasil selalu menang di tujuh laga.

Die Manncschaft pun berpeluang besar lolos ke Rusia 2018 jika menang kontra Norwegia.

BACA JUGA: Mediokritas Stan Kroenke dan Alasan Arsene Wenger Belum Dipecat

Jaminan bermain di Piala Dunia 2018 bukan satu-satunya hadiah yang akan diterima Julian Draxler dkk, melainkan juga segepok uang Euro.

Pasalnya, asosiasi sepak bola Jerman DFB menjanjikan bonus 20 ribu euro (Rp 317 juta) kepada tiap pemain per pertandingan.

Bonus tersebut akan dicairkan kalau Jerman sudah lolos ke Piala Dunia 2018.

Artinya, satu pemain berpeluang maksimal mendapatkan 200 ribu euro (Rp 3,1 miliar), jika dia terus dipanggil di 10 laga babak kualifikasi yang dilakoni Der Panzer.

Ada empat pemain yang sejauh ini selalu bermain di ketujuh partai yang dilakoni Jerman di babak kualifikasi.

Mereka adalah Joshua Kimmich, Jonas Hector, Marc-Andre ter Stegen, dan Bernd Leno.

Keempat pemain ini selalu masuk daftar panggil pelatih Jerman, Joachim Loew.

Jerman memberikan bonus total 25,6 juta euro kepada para pemainnya saat menjadi juara di Piala Dunia 2014.

Jumlah tersebut setara dengan Rp 406 miliar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : sportbild.bild.de
REKOMENDASI HARI INI

Laga Ujicoba Timnas Indonesia Vs Bali United Masih Belum Pasti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X