Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF U-18 - Hal Ini yang Bikin Pelatih Timnas U-19 Malaysia Bandingkan Skuatnya dengan Timnas Indonesia

By Metta Rahma Melati - Selasa, 5 September 2017 | 16:14 WIB
Pelatih timnas U-19 Malaysia
nst.com.my
Pelatih timnas U-19 Malaysia

Pelatih timnas U-19 Malaysia Bojan Hodak merasa komposisi skuat di Piala AFF U-18 bukan yang terbaik.

"Terus terang, batch ini mungkin bukan pemain U-19 terbaik di negara ini," kata Hodak dikutip dari nst.com.my.

Bojan Hodak mengatakan akan mencari talenta yang lebih baik setelah turnamen Piala AFF U-18 untuk mengikuti Piala AFC U-19 di Korea.

"Mungkin ada pemain yang lebih baik di sekitar tapi kami akan pergi dengan 23 ini terlebih dahulu. Saya akan mencari talenta setelah turnamen ini," kata Hodak dikutip dari nst.com.my.

Ia manambahkan akan memiliki target realistis untuk kualifikasi Piala AFC U-19 setelah turnamen AFF U-18.

Hodak mengatakan pihak terkait tidak memberikan fokus mereka untuk timnas U-19 dalam dua atau tiga musim terakhir, BolaSport melansir dari nst.com.my.

Bahkan Hodak membandingkan dengan tiga negara di ASEAN yang telah serius mengembangkan pemain muda.

"Indonesia telah mempersiapkan diri selama hampir dua tahun dan mereka berada di Eropa baru-baru ini untuk turnamen kelompok umur," kata Hodak dikutip dari nst.co.my.

"Thailand dan Vietnam telah melakukan hal yang sama, sementara kami baru mulai dua tahun lalu," kata Hodak dikutip dari nst.com.my.

Timnas U-19 Malaysia di Piala AFF U-18 berada di grup A bersama Thailand, Singapura, Laos, Kamboja, dan Timor Leste.


Editor : Husen Sanusi
Sumber : Nst.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Persaingan Axelsen-Antonsen Menginspirasi Tunggal Putra Junior Malaysia untuk Kejar Level

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136