Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rivalitas Tenis Terpanas Sepanjang Sejarah Kembali di Tahun 2017

By Doddy Wiratama - Selasa, 12 September 2017 | 09:23 WIB
Pertemuan terakhir Rafael Nadal (kiri) dan Roger Federer (kanan) terjadi di Miami Open  pada April 2017
Twitter.com/MiamiOpen
Pertemuan terakhir Rafael Nadal (kiri) dan Roger Federer (kanan) terjadi di Miami Open pada April 2017

Persaingan antara Rafael Nadal dan Roger Federer adalah salah satu rivalitas tersengit dalam sejarah tenis nomor tunggal putra Dunia.

Pertemuan pertama Rafael Nadal dan Roger Federer di atas lapangan tenis terjadi di Miami Masters pada Maret 2004.

Nadal yang pada saat itu masih berusia 17 tahun membuat kejutan dengan menyingkirkan petenis putra nomor 1 Dunia saat itu, Federer.

Persaingan mereka pun terus berlanjut dan mencapai puncak pada tahun 2005-2010.

Federer dan Nadal berada di 2 posisi teratas ranking ATP sejak Juli 2005 hingga Agustus 2009.

Hal tersebut memungkinkan kedua petenis bertemu di partai puncak berbagai turnamen tenis Dunia.

Rivalitas Fedal, sebutan fan untuk Federer dan Nadal, sempat surut di tahun 2011.

Roger Federer dan Rafael Nadal secara bergantian mengalami cedera yang memaksa mereka absen dan turun peringkat.

Persaingan tenis dunia pun diisi oleh petenis dunia lainnya seperti Novak Djokovic, Andy Murray, dan Stanislas Wawrinka.

(Baca juga : Rafael Nadal Kejar Rekor Roger Federer Usai Juara di US Open 2017)

Persaingan sengit Fedal pun seakan kembali di tahun 2017.

Seperti karma, Fedal kembali ke puncak persaingan setelah Djokovic, Murray, dan Wawrinka absen karena cedera.

Rafael Nadal yang baru saja berhasil menjuarai US Open 2017 mantap di puncak tabel klasemen ATP.

Sementara itu, Roger Federer yang berhasil juara di 2 turnamen Grand Slam tahun ini menduduki peringkat 2.

Persaingan Rafael Nadal dan Roger Federer akan membuat pencinta tenis antusias.

Bisa saja ini adalah peluang terakhir Fedal untuk bersaing sebelum performa kedua petenis kembali menurun karena termakan usia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Doddy Wiratama
Sumber : ATPWorldTour.com
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Kevin Diks Sempat Kaget Saat Pertama Main di Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X