Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Resmi! McLaren Putus Hubungan Kerja Sama dengan Honda pada Musim 2018

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 15 September 2017 | 18:28 WIB
Pebalap tim McLaren-Honda dari Belgia, Stoffel Vandoorne, saat menjalani sesi latihan pada hari pertama GP Hungaria di Hungaroring, Budapest, Jumat (28/7/2017).
PETER KOHALMI/AFP PHOTO
Pebalap tim McLaren-Honda dari Belgia, Stoffel Vandoorne, saat menjalani sesi latihan pada hari pertama GP Hungaria di Hungaroring, Budapest, Jumat (28/7/2017).

Masa depan kelanjutan kerja sama antara McLaren dan Honda akhirnya menemukan kejelasan.

Tepat pada hari pertama seri balap GP Singapura, Jumat (15/9/2017), tim McLaren mengumumkan bahwa mereka akan menggunakan mesin dari Renault untuk mengarungi ajang balap Formula 1 (F1) musim depan.

Isu mengenai keretakan hubungan antara McLaren dan Honda menyeruak ke muka publik beberapa waktu lalu.

Hasil kurang memuaskan disebut-sebut menjadi penyebab utama McLaren memutuskan jalinan kerja sama antara kedua kubu pada musim ini.

"Tidak pernah ada keraguan atas komitmen dan energi Honda terhadap misi kesuksesan pada Formula 1. Sudah terbukti mereka adalah pemenang dan inovator," kata Zak Brown, Direktur Eksekutif McLaren.

"Untuk berbagai alasan, kemitraan kami tidak berkembang seperti yang diharapkan oleh kami semua. Hal ini tentunya bukan keinginan dari pihak Honda atau McLaren, tetapi waktunya telah tiba untuk melangkah maju ke arah yang berbeda," kata Brown melanjutkan.

Sementara itu, Presiden Honda Takahiro Hachigo menyayangkan putusnya hubungan kerja sama yang sudah berlangsung selama hampir tiga tahun itu.

"Mewakili Honda, saya ingin mengucapkan terima kasih tulus kepada para penggemar yang sangat mendukung tim serta pembalap, anggota tim dan setiap orang yang terlibat bersama kami," ujar Hachigo secara terpisah.

"Baik dalam kegembiraan dan kekecewaan sejak kami mulai mempersiapkan diri kembali ke F1 di tahun 2015," kata Hachigo lagi.

Hachigo juga mengatakan bahwa pihaknya akan tetap menghargai sisa kontrak dengan McLaren pada musim ini.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : McLaren.com/Formula1
REKOMENDASI HARI INI

Ferarri Tidak Mau Jadi Alasan Persija Kalah dari Persebaya Karena Baru Balik dari Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X