Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

21 Atlet Panjat Tebing Indonesia Berpartisipasi di Kejuaraan Kontinental Asia di Iran

By Delia Mustikasari - Minggu, 17 September 2017 | 08:49 WIB
Timnas panjat tebing Indonesia yang akan berlaga pada Kejuaraan Kontinental Asia berpose di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Jakarta, Sabtu (16/9/2017).
FPTI
Timnas panjat tebing Indonesia yang akan berlaga pada Kejuaraan Kontinental Asia berpose di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Jakarta, Sabtu (16/9/2017).

 Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) mengirimkan 21 atlet terbaiknya di Kejuaraan Kontinental Asia di Teheran, Iran.  

Perlu diketahui bahwa Ajang ini merupakan kompetisi panjat tebing tertinggi di Asia.

Ajang bertajuk Asian Continental Championship akan digelar pada 17-21 September. Tim diberangkatkan pada Jumat (15/9/2017) dari Bandara Soekarno-Hatta dan kembali ke Indonesia pada Sabtu (23/9/2017).

Tim Indonesia didampingi pelatih, ofisial, dan tim teknis yang berjumlah 11 orang sehingga total personel yang diberangkatkan ke Teheran sebayak 32 orang.

"Kaitannya dengan PP FPTI, ini event wajib yang harus kami ikuti. Untuk persiapan Asian Games, kami membawa misi dijadikan uji coba sebagai parameter sejauh mana hasilnya sejak pelatnas April," kata Ketua II PP FPTI sekaligus manajer timnas Asian Games, Pristiawan Buntoro seperti dikutip Bolasport.com dari Juara.net.

Pria yang akrab disapa Pris ini menyebut para peserta kejuaraan ini adalah atlet-atlet yang akan berlaga pada Asian Games 2018. Ajang ini juga dijadikan sebagai uji coba kedua setelah tim mengikuti event Lead & Speed Villars-Sur-Ollon di Swiss pada Juli lalu.

(Baca juga: Banyak Pelajaran yang Diambil Erick Thohir di Test Event Squash)

Ada delapan nomor yang dipertandingkan dalam kejuaraan ini yaitu men boulder, women boulder, men speed world record, women speed world record, men speed classic, women speed classic, men lead, dan women lead.

Meskipun nomor yang akan dipertandingkan dalam Asian Games masih belum pasti, namun atlet akan tetap fokus pada pertandingan ini.

Pristiawan berharap uji coba kedua ini akan menunjukkan hasil memuaskan.

Berikut nama-nama atlet yang akan berlaga pada Kejuaraan Kontinental Asia 2017.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : juara.net
REKOMENDASI HARI INI

Harga Tijjani Reijnders Naik 100 Persen dalam 4 Bulan, si Anak Maluku Jadi Manusia 1 Triliun Rupiah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X