Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Muhammad Adiktia Rahman Bangga dengan Torehannya di Popnas 2017

By Imadudin Adam - Selasa, 19 September 2017 | 11:02 WIB
Muhammad Adiktia Rahman
TRIBUNNEWS.COM
Muhammad Adiktia Rahman

Muhammad Adiktia Rahman merasa senang dengan perolehannya di Popnas 2017 meski hanya meraih medali perunggu.

Adiktia meraih hasil perunggu dari cabang gulat yang berlangsung di GOR Simpang Lima, Purwodadi, Grobogan Jawa Tengah pada Senin {18/9/2017).

Dalam pertandingan memperebutkan tempat ketiga (perunggu) Adiktia, demikian ia biasa dipanggil berhasil menumbangkan pegulat dari Bengkulu, Ervan Juliansyah dengan skor 8-2.

Anak bungsu dari lima bersaudara keluarga Abdurahman ini merasa bangga karena lawannya Ervan sudah lama bermain di gaya Grego Roman.

Sementara dirinya baru sekarang ini coba-coba main ternyata bisa mengalahkan Ervan yang sudah berpengalaman Ervan adalah pegulat Grego Roman yang hebat. Bulan lalu Ervan berhasi meraih medali perak dalam kejuaraan international di Bangkok Agustus 2017.

“Evan itu teman saya di Ragunan, saya bisa mengalahkan dia yang pengalaman di Grego,” tutur Adiktia usai pertandingan.

Dia lebih bangga lagi karena di babak pertama (penyisihan) ia berhasil menumbangan pegulat terbaik Jawa Barat, Saddam Rakhmatuloh dengan skor 6-2.

“Mereka itu sudah lama semua di Grego sementara saya belum berpengalaman sama sekali. Tetapi saya bisa. Mungkin ini sudah jalan Allah untuk keluarga saya,” tutur Adiktia.

Menurut pelati gulat DKI, Agung Nugraha Santosa, Adiktia dan orang tuanya sering curhat tentang kehidupan keluarga mereka.

Adiktia itu anak seorang kuli bangunan di Cirebon, kerja nyambi sana-sini untuk menghidupkan keluarganya. Kasihan betul kalau kita lihat orang tuanya kata Agung.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X