Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Aragon 2017 - Pastikan Comeback, Valentino Rossi Belum Berbicara dengan Michael van der Mark

By Samsul Ngarifin - Jumat, 22 September 2017 | 06:03 WIB
Valentino Rossi saat berbicara di depan media saat jumpa pers jelang MotoGP Aragon, Kamis (21/9/2017).
TWITTER.COM/YAMAHAMOTOGP
Valentino Rossi saat berbicara di depan media saat jumpa pers jelang MotoGP Aragon, Kamis (21/9/2017).

Pebalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi mengaku belum berbicara dengan Michael van der Mark usai memutuskan ikut serta dalam MotoGP Aragon yang digelar Minggu (24/9/2017).

Sebelumnya Valentino Rossi diprediksi oleh tim dokter akan absen selama 30-40 hari karena cedera patah tulang tibia dan fibula.

Hal ini memaksa Valentino Rossi sempat absen di GP San Marino yang membuat tim Movistar Yamaha hanya turun dengan satu pebalap, Maverick Vinales.

Tim Movistar Yamaha kemudian menunjuk pebalap Superbike, Michael van der Mark, untuk menggantikan Valentino Rossi di GP Aragon.

Peluang Kembalinya Valentino Rossi di GP Aragon pun dapat memupus harapan Michael van der Mark untuk menjalani debut di ajang MotoGP.

(Baca juga: MotoGP Aragon 2017 - Valentino Rossi Juga Tak Menyangka Bisa Comeback Lebih Cepat)

"Saya belum berbicara dengan Van der Mark," kata Valentino Rossi seperti dikutip BolaSport.com dari Crash.

"Saya pikir dia juga hari-hari terakhir mengerti itu mungkin sulit baginya untuk berkendara akhir pekan nanti."

Keputusan Rossi untuk ikut serta dalam dalapan di Aragon diambil setelah dirinya melakukan tes di Misano selama dua hari.

Menurut pemilik nomor balap 46 itu, Michael van der Mark akan sulit untuk turun di GP Aragon nanti.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Asisten Shin Tae-yong Pantau Laga Persebaya Vs Persija, Punya Misi Pantau Pemain Pilihan Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X