Balapan seri ke-14 MotoGP musim 2017 digelar di Sirkuit Aragon, Spanyol pada Minggu (24/9/2017).
Berikut ini kronologi jalannya MotoGP seri Aragon dari lap pertama yang dihimpun oleh tim BolaSport.com
Pada balapan kali ini pole position dipegang oleh pebalap tim Movistar Yamaha, Maverick Vinales.
Jorge Lorenzo, Valentino Rossi, dan Cal Crutchlow mengikuti secara beurutan dibelakangnya.
Start! Jorge Lorenzo melakukan start sempurna dan langsung memimpin jalannya balapan.
VAMOS!#AragonGP pic.twitter.com/0Q5aiTPLpn
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
lap 1 Valentino Rossi menyalip Vinales untuk mendapatkan posisi 2.
Lorenzo with the holeshot!
Rossi makes his move on Viñales for 2nd!#AragonGP pic.twitter.com/LnZEj5TYV1
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Lap 2 Jorge Lorenzo berada di posisi pertama diikuti oleh Valentino Rossi, dan Maverick Vinales.
Lap 3 Lorenzo berhasil membuat jarak dengan Rossi yang berada di posisi 2.
Lap 4 Lorenzo, Rossi, Dovizioso, dan Marquez meninggalkan rombongan dan menjadi 4 pebalap terdepan di GP Aragon.
Lap 5 Jarak antara Marquez yang berada di posisi 4 dan Vinales di posisi 5 selisih 2 detik. Lorenzo masih memimpin balapan.
20 laps to go!
A mistake from Viñales leaves him outside the top 5
Rossi hunting down Lorenzo & it's #MM93 vs #AD04 for 3rd! #AragonGP pic.twitter.com/5WJXqHOJrs
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Sementara itu, Rossi terus menempel Lorenzo yang masih memimpin lomba.
Marquez pun melanjutkan perburuannya, kali ini pebalap Spanyol itu menarget Andrea Dovizioso yang berada di posisi ketiga.
Lap 6 Marquez berhasil menyalip Dovizioso.
Lap 7 Rossi yang baru sembuh dari cedera semakin menempel di balakang Lorenzo.
Pada lap ini, Marquez juga mencoba melakukan manuver untuk menyalip Rossi tapi gagal.
Allllllmost
Marquez already trying to make moves for 2nd!#AragonGP pic.twitter.com/kI5P3Gmibt
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Lap 8 Lorenzo masih memimpin balapan disusul Rossi, Marquez, dan Dovizioso.
Lap 9 Marquez hampir menyalip 2 pebalap tetapi kemudian melebar keluar lintasan dan kembali disalip oleh Dovizioso.
Easy does it boys
Rossi runs it wide & Dovi/Marquez get sucked in behind him!
No major dramas #AragonGP pic.twitter.com/PemeW71CmT
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Lap 10 Marquez belum beranjak dari posisi 4 di balakang Dovizioso.
Lap 11 Marquez kembali mengambil posisi 3 dari tangan Dovizioso.
Pertarungan perebutan posisi ketiga semakin panas antara Dovizioso dan Marquez, yang notabene juga terlibat dalam perebutan gelar huara dunia.
Lap 12 Rossi akhirnya didahului Marquez yang semakin tak terbendung.
Marquez strikes at the end of the straight!
He's past #VR46 into 2nd! #AragonGP
12 laps to go! pic.twitter.com/VAd0VmXLFC
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Lap 13 Marquez terus melanjutkan perburuan gelar juara GP Aragon dengan mengincar posisi Lorenzo.
Lap 14 Lorenzo masih memimpin sedangkan Marquez terus mendekat.
Lap 15 Dani Pedrosa yang tampak muilai dilupakan mulai bisa menyodok dengan menyalip Dovizioso di peringkat 4.
Lap 16 Setelah melalui pertarungan sengit, Marquez akhirnya berhasil mendahului Jorge Lorenzo
Marquez can smell a win!
He is on the absolute ragged edge! #AragonGP pic.twitter.com/ARNWgldKzg
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Valentino Rossi turun ke posisi ke-4 setelah disusul oleh Dani Pedrosa.
A new leader and a new third place man!
Marquez takes 1st off Lorenzo & Pedrosa moves up past Rossi for 3rd!#AragonGP - 6 laps to go! pic.twitter.com/3QHhv9CCoX
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Lap 17 Marquez mulai membuat jarak dari Lorenzo dan Pedrosa yang menduduki peringkat 2 dan 3.
Marquez pulls out a lead!
But LOOK at how close the top 8 are!
There's a podium spot or 3 up for grabs still! #AragonGP pic.twitter.com/g3inT88hDu
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Lap 18 Cal Crutchlow terjatuh. Vinales naik ke posisi 5 setelah menyalip Dovizioso.
Lap 19 Marquez memimpin jauh dari pebalap lain. Rossi nyaris disalip oleh Vinales.
Lap 20 Alvaro Bautista turun ke posisi 8 setelah disalip oleh Aleix Espargaro.
Lap 21 Vinales sukses memperdayai Rossi.
#MV25 is through on #VR46 for 4th!
2 LAPS TO GO! Marquez holds firm! #AragonGP pic.twitter.com/qbr1zjonHy
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Dovizioso semakin melorot turun ke posisi 7 setelah disalip oleh Aleix Espargaro.
Lorenzo turun ke posisi ke-3 setelah disalip oleh Pedrosa.
Now Pedrosa is through on Lorenzo for 2nd!
Final lap coming up! #AragonGP! pic.twitter.com/fcFV4auKe0
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Lap 22 Duo tim Repsol Honda memimpin GP Aragon dengan Marquez di posisi 1 dan Pedrosa di posisi 2.
Lap 23 Marquez menjadi pebalap pertama yang menyentuh garis finis disusul oleh Dani Pedrosa, dan Jorge Lorenzo.
A crucial WIN for @marcmarquez93 and his championship challenge!
Pedrosa 2nd, Lorenzo 3rd, Viñales 4th, Rossi 5th! #AragonGP pic.twitter.com/H6Vk11mIKo
— MotoGP (@MotoGP) September 24, 2017
Editor | : | Doddy Wiratama |
Sumber | : | twitter.com/motogp |
Komentar