Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Tanda-Tanda Dimulainya Kesuksesan Jorge Lorenzo di Tim Ducati

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 26 September 2017 | 04:42 WIB
Jorge Lorenzo merayakan raihan podium posisi ketiga MotoGP Aragon, Minggu (24/9/2017).
DUCATI.COM
Jorge Lorenzo merayakan raihan podium posisi ketiga MotoGP Aragon, Minggu (24/9/2017).

Perlahan tapi pasti Jorge Lorenzo berhasil membuktikan adaptasinya yang semakin membaik dengan motor Ducati Desmosedici.

Pada beberapa balapan terakhir, Jorge Lorenzo selalu menghiraukan posisi finisnya dan menggunakan selisih waktu finis dengan pebalap terdepan untuk menunjukkan seberapa bagus performanya.

Bahkan ketika diminta memilih antara momen ketika meraih podium di Jerez atau Aragon, secara sederhana Lorenzo memilih Aragon hanya karena selisih waktunya dengan pemenang balapan lebih kecil.

Pada konferensi pers pasca-balapan GP Aragon, Minggu (24/9/2017), Lorenzo mengaku bahwa lebih menyukai hasil di balapan kali ini ketimbang saat di GP Jerez.

(Baca Juga: Timnya Bangkrut, Pebalap Cantik Moto3 Gagal Balapan Hingga Akhir Musim )

"Saya lebih memilih Aragon daripada Jerez karena saya lebih dekat dengan kemenangan," ujar Jorge Lorenzo seperti dikutip BolaSport.com dari MotoGP.

Jika melihat perubahan selisih waktu yang dimaksud maka bisa disimpulkan Jorge Lorenzo semakin dekat dengan kesuksesan bersama tim barunya tersebut.

Apalagi jika melihat penampilan Lorenzo di dua balapan terakhir, yang selalu berani mengambil kesempatan pertama untuk memimpin balapan.

Meskipun pada akhirnya hanya finis ketiga, Lorenzo mengaku bahwa GP Aragon telah memberikan pelajaran berharga.

"Yang paling penting adalah ada kemajuan. Terutama bagi saya. Saya lebih mengenal motor. Lebih tahu cara mendapat hasil maksimal untuk Ducati," ujar Lorenzo yang dikutip BolaSport.com dari MotoGP.

Berikut BolaSport.com memberikan data gap yang diraih Jorge Lorenzo pada MotoGP musim ini:

GP Qatar : finis 11; gap Maverick Vinales +20,516 detik

GP Argentina : Tidak Finis

GP Americas : finis 9; gap Marc Marquez +17,979 detik

GP Spanyol : finis 3; gap Dani Pedrosa +14,767 detik

GP Prancis : finis 6; gap Maverick Vinales +24,002 detik

GP Italia : finis 8; gap Andrea Dovizioso +14,393 detik

GP Catalunya : finis 4; gap Andrea Dovizioso +9,608 detik

GP Belanda : finis 15; gap Rossi + 1 lap

GP Jerman : finis 11; gap Marc Marquez +25,659 detik

GP Republik Ceska : finis 15; gap Marc Marquez +40,100 detik

GP Austria : finis 4; gap Andrea Dovizioso +6,663 detik

GP Inggris : finis 5; gap Andrea Dovizioso +3,508 detik

GP San Marino : Tidak Finis

GP Aragon : finis 3; gap Marc Marquez +2,208 detik

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136