Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

CSKA Moskva Vs Manchester United - Jose Mourinho Ungkap Alasan Unik dI Balik Pemilihan Henrikh Mkhitaryan untuk Konferensi Pers

By Kautsar Restu Yuda - Selasa, 26 September 2017 | 22:02 WIB
Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan, beraksi dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 23 September 2017.
GLYN KIRK/AFP
Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan, beraksi dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 23 September 2017.

Manajer Manchester United, Jose Mourinho, memiliki alasan unik mengapa ia memilih Henrikh Mkhitaryan untuk ikut ke konferensi pers.

Setan Merah bakal menghadapi matchday 2 Liga Champions, Kamis (28/9/2017) dini hari WIB.

Pada konferensi pers menjelang laga kontra CSKA Moskva itu, Jose Mourinho memilih mengajak Henrikh Mkhitaryan.

Mourinho mengakui bahwa pemain yang berbicara pada konferensi pers biasanya dipilih karena dia bakal menjadi starter dalam laga tersebut.

(Baca Juga: Pelatih Veteran Liga Italia Ini Jagokan Napoli Raih Scudetto, Apa Alasannya?)

Namun, manajer berusia 54 tahun itu mengatakan alasan utama mengapa Mkhitaryan dipilih, yaitu karena dia bisa berbicara bahasa Rusia.

"Saya ingin membantu media Rusia," ujar Mourinho, yang dikutip BolaSport.com dari situs resmi Man United.

Mkhitaryan berasal dari Armenia, yang merupakan negara pecahan Uni Soviet setelah bubar pada 1991.

Dari segi pertandingan, hasil laga ini bakal menentukan tim yang akan memuncaki klasemen Grup A.

(Baca Juga: Ernesto Valverde Klaim Striker Barcelona Ini Hidup untuk Mencetak Gol)

Jika tuan rumah menang, mereka bakal menggeser Man United dan menempati puncak klasemen.

Apabila CSKA Moskva tak mampu meraih kemenangan, Setan Merah akan bertahan di posisi pertama.

Saat ini kedua tim memiliki poin yang sama seusai mengalahkan masing-masing lawan di matchday 1, namun Man United memiliki keunggulan selisih gol.

(Baca Juga: Legenda Juventus Sebut Ada yang Berubah dari Permainan Si Nyonya Tua, Apa Itu?)

Pada laga pertama, pasukan Mourinho memukul FC Basel 3-0.

Adapun CSKA menang tipis 2-1 saat bertandang ke markas Benfica.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Manutd.com
REKOMENDASI HARI INI

Striker Timnas Indonesia Main Tajam, Sumardji Akui Asisten Baru Shin Tae-yong Bawa Dampak Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
6
11
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Celta Vigo
5
9
8
Real Betis
5
8
9
Mallorca
6
8
10
Rayo Vallecano
5
7
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
4
9
4
Empoli
5
9
5
Inter
4
8
6
Juventus
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X