Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah 4 Negara yang Alami Kekalahan Menyakitkan di Piala Asia U-16 2018, Rival Indonesia Ini yang Paling Miris

By Ananda Lathifah Rozalina - Sabtu, 30 September 2017 | 15:34 WIB
Piala Asia U-16 2018. Kualfikasi digelar di 10 negara.
THE-AFC.COM
Piala Asia U-16 2018. Kualfikasi digelar di 10 negara.

Gelaran kualifikasi Piala Asia U-16 telah berakhir, beberapa negara harus gagal dengan menyakitkan.

Kualifikasi Piala Asia U-16 2018 ditutup sempurna dengan kemenangan Korea Selatan atas China.

Korea Selatan berhasil menyusul Indonesia ke putaran final dengan kemenangan sempurna di 3 laga penyisihan.

Selain Korea Selatan, ada Afghanistan yang berhasil menyabet posisi best runner up kelima dan lolos ke putaran final di Malaysia.

Di balik kebahagiaan kedua negara tersebut, ada 4 negara yang justru mengalami kekalahan menyakitkan.

Selain dinyatakan gagal lolos, keempat negara ini juga menjadi lumbung gol dan dilumat habis negara yang lebih kuat.

4. Maldives


Klasemen grup B Piala Asia u-16 2018(wikipedia)

Negara yang dikenal dengan pantai indahnya ini harus rela kebobolan 28 gol tanpa balas.

Maldives dilumat habis oleh negara kuat seperti Yaman, Oman, Syria yang tergabung di Grup B.

3. Sri Lanka


Klasemen grup A Piala Asia u-16 2018(wikipedia)

Sama halnya dengan Maldives, Sri Lanka tak berkutik kala tergabung dalam grup yang sama dengan Yordania,Saudi Arabia, Uzbekhistan dan Bahrain di grup A.

Sri Lanka bahakan menjadi satu-satunya negara Grup A yang tak pernah melestakan satu gol pun ke gawang lawan.

Sri Lanka justru kebobolan 29 gol dan jadi lumbung gol negara Saudi Arabia dnegan skor 10-0.

(Baca juga : Rayakan Ulang tahun Kekasih, Septian David Maulana Justru Diminta Netizen Lakukan Hal Mengejutkan)

2. Guam


Timnas U-16 Jepang Vs Guam (the-afc.com)

Guam sepertinya kurang beruntung karena berada satu grup bersama raksasa Asia Timur.

Guam tergabung di grup J bersama Jepang,Malaysia dan Singapore.

Guam dibantai habis Jepang dengan skor 20-0, selain itu Guam juga harus rela terbobol 43 gol.

1. Kepualauan Mariana Utara


Timnas U-16 Laos Vs Mariana Utara di Kualifikasi Piala Asia U-16 2018 pada Rabu (20/9/2017)(the-afc.com)

Rival Indonesia ini menjadi yang paling miris, di grup G.

Pasalnya, Kepulauan Mariana Utara harus menjadi lumbung gol dengan terbobol 49 gol.

Kepulaun Mariana hanya mampu membalas satu gol, saat mengahdapi Timor Leste dengan skor 1-11.

(Baca juga : Setelah Gadis Thailand, Pemain Timnas U-16 Indonesia ini Kembali Bikin Heboh hingga Bawa-bawa Nama Ketua Umum PSSI)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : AFC
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final China Masters 2024 - Kegilaan An Se-young Tuntas dengan Teriakan Juara, Underdog Tuan Rumah Merana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X