Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terungkap, Inilah 4 Hal yang Paling Tak Disukai Presenter Cantik Andini Nurmalasari dari Liverpool

By Fabianus Riyan Adhitama - Kamis, 5 Oktober 2017 | 22:18 WIB
Andini Nurmalasari ketika berkunjung ke kantor Tabloid BOLA dan BolaSport.com pada Jumat (22/9/2017).
ANDREAS LUKAS/KOMPAS.COM
Andini Nurmalasari ketika berkunjung ke kantor Tabloid BOLA dan BolaSport.com pada Jumat (22/9/2017).

Pencinta sepak bola tanah air pastinya tak asing lagi dengan sosok Andini Nurmalasari, presenter cantik yang menemani penonton pertandingan Liga 1 di layar kaca.

Meskipun berkecimpung di dunia sepak bola dalam negeri, tetapi presenter cantik ini juga memiliki klub favorit dari Eropa.

Klub tersebut berasal dari Liga Inggris, yaitu Liverpool

Dalam kunjungannya ke kantor redaksi BolaSport.com, Jumat (22/9/2017), Andini memaparkan alasannya mencintai klub asuhan Jurgen Klopp ini.

(Baca Juga: 5 Alasan Kenapa Presenter Cantik Andini Suka Liverpool FC)

Tapi siapa sangka, di balik kecintaannya kepada The Reds, ada empat hal yang paling tak disukai Andini dari Liverpool.

Pertama, Andini menganggap bahwa Liverpool suka "PHP" para suporter setianya.

Seolah tampil gemilang di awal pertandingan, namun di akhir justru kekalahan yang didapatkan.

 

A post shared by Andini Nurmalasari (@diniandinii) on

Kedua, Andini menilai permainan Liverpool kurang konsisten.

Sekali bermain bagus, di laga lain kadang performa The Reds justru menurun.

Alasan ketiga cukup membuat Andini turun semangat menjagokan Liverpool, yaitu seringnya pemain andalan Liverpool yang cedera.

Contoh saat ini seperti Adam Lallana yang tengah menderita cedera hamstring sejak, Jumat (4/9/2017).

Yang terakhir, Andini mengaku kecewa saat Liverpool berhasil menang besar dari tim lawan.

Namun, pada laga berikutnya justru Liverpool yang jadi bulan-bulanan tim lawan dengan menerima kekalahan besar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pastikan Maarten Paes Absen Bela Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024, Rafael Struick Absen di Fase Grup

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X