Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Shanghai Masters 2017 Pertemukan Rafael Nadal dan Roger Federer

By Nugyasa Laksamana - Sabtu, 14 Oktober 2017 | 21:43 WIB
Federer (kiri) dan Nadal melakukan selebrasi setelah memenangi laga Piala Laver.
AFP
Federer (kiri) dan Nadal melakukan selebrasi setelah memenangi laga Piala Laver.

Petenis tunggal putra Spanyol, Rafael Nadal, dipastikan bakal menghadapi sahabat sekaligus rivalnya, Roger Federer (Swiss), pada laga final Shanghai Masters 2017.

Nadal memastikan langkah ke babak final setelah mengalahkan Marin Cilic (Kroasia) pada laga semifinal Shanghai Masters 2017, Sabtu (14/10/2017).

Nadal menaklukkan perlawanan Cilic dengan kedudukan 7-5, 7-6 (7-3) dalam tempo waktu dua jam 11 menit.

Pada hari yang sama, Federer juga berhasil mengalahkan Juan Martin del Potro (Argentina) dengan skor 3-6, 6-3, 6-3.

(Baca juga: Akhirnya! Maria Sharapova Capai Final Pertamanya Setelah Kena Sanksi Doping)

Bagi Nadal, ini merupakan final ke-111 dalam kariernya sebagai petenis profesional, sekaligus yang ke-10 pada sepanjang tahun ini.

"Tentu saja saya sangat senang. Pertandingan tadi berjalan sangat luar biasa," kata Nadal seusai pertandingan.

"Menurut pendapat saya, Cilic juga bermain bagus. Benar-benar merupakan sebuah pertandingan berkualitas," ujar dia menambahkan.

Nadal dan Federer dinilai sebagai salah satu contoh rivalitas terbesar di dunia olahraga karena sering mengalahkan satu sama lain.

Meski bersaing ketat di lapangan, mereka diketahui memiliki hubungan persahabatan yang akrab.


Editor :
Sumber : ATP

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X