Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pulev Cedera, Siapa Petinju yang Jadi Lawan Selanjutnya Anthony Joshua?

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 17 Oktober 2017 | 14:49 WIB
Petinju asal Inggris, Anthony Joshua, saat menghadiri sesi konferensi jelang laga kontra Wladimir Klitschko (Ukraina) di London, Inggris, 28 April 2017.
AFP PHOTO
Petinju asal Inggris, Anthony Joshua, saat menghadiri sesi konferensi jelang laga kontra Wladimir Klitschko (Ukraina) di London, Inggris, 28 April 2017.

Petinju kelas berat asal Inggris, Anthony Joshua, dipastikan bakal mempertahankan titel juara dunia versi IBF dan WBA miliknya dengan menghadapi Carlos Takam (Kamerun).  

Takam menjadi petinju yang tampil sebagai lawan Joshua selanjutnya setelah Kubrat Pulev (Bulgaria) batal bertarung karena cedera.

Kendati menjadi lawan pengganti, promotor Eddie Hearn menegaskan bahwa Takam siap bertinju dengan Joshua.

"Saya menerima telepon dari (promotor) Kalle Sauerland untuk menginformasikan bahwa Pulev mendapat cedera bahu dan mungkin akan mundur dari pertarungan. Hal terakhir kemudian dikonfirmasi oleh dokter yang menangani Pulev," tutur Hearn yang dilansir dari BBC, Selasa (17/10/2017).

(Baca juga: Bukan Jadi Petenis Nomor 1 Dunia, Ini Fokus Utama Roger Federer)

"Berdasarkan peraturan IBF, pertarungan wajib akan diserahkan kepada petinju yang berada di bawah petinju utama persis, dan itu adalah Carlos Takam," kata Hearn lagi.

Pertarungan antara Joshua dan Takam akan digelar di Cardiff's Principality Stadium pada 28 Oktober mendatang.

Hingga saat ini, lebih dari 70 ribu tiket untuk menyaksikan laga tersebut sudah laku terjual.


Petinju kelas berat asal Prancis, Carlos Takam, berpose seusai menjalani sesi timbang berat badan.(BBC.COM)

Duel melawan Takam akan menjadi pertarungan Joshua yang pertama sejak mengalahkan Wladimir Klitschko di Wembley Stadium, April lalu.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : juara.net
REKOMENDASI HARI INI

Punya Catatan 100 Gol, Pelatih Striker Timnas Indonesia Beri Tips Jadi Sosok Mematikan di Depan Gawang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X