Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

French Open 2017 - Batal Lawan Lin Dan, Anthony Punya Kans Besar

By Nugyasa Laksamana - Rabu, 25 Oktober 2017 | 01:27 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, mengembalikan kok ke arah Son Wan-ho (Korea Selatan) pada babak pertama Denmark Terbuka yang berlangsung di Odense Sports Park, Rabu (18/10/2017).
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, mengembalikan kok ke arah Son Wan-ho (Korea Selatan) pada babak pertama Denmark Terbuka yang berlangsung di Odense Sports Park, Rabu (18/10/2017).

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, seharusnya berhadapan dengan pemain senior China, Lin Dan, pada babak pertama French Open (Prancis Terbuka) 2017.

Namun, Lin Dan ternyata memutuskan untuk mundur dari turnamen superseries tersebut.

Sebagai gantinya, Anthony akan menghadapi pebulu tangkis India yang maju dari babak kualifikasi, Kashyap Parupalli.

"Kalau jadi bertemu Lin Dan, saya mau mengukur kemampuan saya sudah sejauh mana," kata Anthony seperti dilansir Badminton Indonesia.

(Baca juga: French Open 2017 - Lyanny Alessandra Mainaky Kembali Dapatkan Hasil Minor)

"Berhubung Lin Dan mundur, saya anggap ini sebuah kesempatan untuk saya. Ya, mau lawan Lin Dan sebenarnya ada kesempatan juga."

Kendati demikian, Anthony enggan memandang remeh Parupalli.

Bagaimanapun juga, sang calon lawan dinilai juga tak mudah ditaklukkan begitu saja.

(Baca juga: 'Fighting Spirit' Pebulu Tangkis Malaysia Dinilai Belum Sebagus Indonesia)

"Pemain India itu stroke nya halus, mereka tidak mudah dimatikan dan tidak mau cepat-cepat mematikan lawan," ujar Anthony.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : badmintonindonesia.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Nottm Forest
19
37
3
Arsenal
18
36
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X