Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

French Open 2017 - Jadi Satu-satunya Wakil yang Tersisa di Sektor Tunggal Putri, Ini Tantangan yang Menanti Hanna Ramadini

By Susi Lestari - Kamis, 26 Oktober 2017 | 09:56 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Hanna Ramadini, bereaksi pada partai ketiga SEA Games 2017 yang berlangsung di Axiata Arena, Bukit Jalil, Malaysia, Rabu (23/8/2017).
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Hanna Ramadini, bereaksi pada partai ketiga SEA Games 2017 yang berlangsung di Axiata Arena, Bukit Jalil, Malaysia, Rabu (23/8/2017).

Sektor tunggal putri hanya meloloskan satu wakil ke babak kedua French Open Super Series 2017 yang digelar di Paris, Prancis, sejak 24 sampai 29 Oktober 2017.

Satu wakil tersebut adalah Hanna Ramadini.

Hana berhasil melaju ke babak kedua Prancis Terbuka 2017 setelah mengalahkan pemain asal Rusia, Evgeniya Kosetskaya, dengan skor 21-16, 24-21, pada pertandingan putaran pertama yang digelar pada Rabu (25/10/2017).

Dikutip BolaSport.com dari Badminton Indonesia, meski menang dua game langsung, Hanna mengatakan belum bermain lepas di babak pertama.

Hanna bahkan terlihat kewalajan menghadapi Kosetskaya di gim kedua sampai poinnya berselisih cukup ketat.

Tidak hanya itu, Kosetskaya sempat mencuri game point terlebih dahulu di interval 20-19.

(Baca Juga:French Open 2017 - Catat! Jadwal Lengkap Pertandingan 7 Wakil Indonesia di Hari Ketiga Prancis Terbuka)

Hingga akhirnya, Hanna berhasil mencetak match poin di kedudukan 20-20.

"Walaupun menang dua game langsung, saya merasa belum keluar semua permainannnya," kata Hanna.

Di babak kedua yang akan digelar di Paris, Prancis, pada Kamis (26/10/2017), Hanna telah dinanti tunggal putri dari China, Chen Yufei.

Hanna dan Yufei belum pernah bertemu sebelumnya.

"Kami belum pernah bertemu dan saya belajar permainannya dengan meliaht video pertandingan," tambah Hanna.

Hanna menjadi satu-satunya tunggal putri Indonesia yang lolos ke babak kedua.

Sebelumnya, Dinar Dyah Ayustine harus angkat koper dari turnamen ini setelah dikalahkan Saena Kawakami dari Jepang dengan skor 11-21, 16-21.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : badmintonindonesia.org
REKOMENDASI HARI INI

Terpana Jajal Motor Ducati, Rookie Pengganti Marc Marquez Kaget di Satu Aspek

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X